Arsip sejarah kompetisi sepak bola Indonesia sejak Stedenwedstrijden hingga Liga 1 modern. Lengkap dengan format, hasil laga, top skor, skuad juara, dan catatan faktual historis.

Divisi Utama Liga Indonesia 1995/1996

Kompetisi tertinggi sepak bola Indonesia kembali digelar melalui Divisi Utama Liga Indonesia 1995/1996, musim kedua sejak penyatuan Perserikatan dan Galatama. Musim ini kembali disponsori oleh Dunhill dan secara resmi dikenal sebagai Liga Dunhill. Diselenggarakan di bawah naungan PSSI, liga ini menjadi simbol transformasi sepak bola nasional menuju era yang lebih modern dan terstruktur.

Seluruh pertandingan disiarkan secara nasional oleh TVRI dan ANTV, memungkinkan masyarakat di berbagai penjuru negeri mengikuti jalannya kompetisi secara langsung. Untuk pertama kalinya, seluruh tim peserta menggunakan perlengkapan tanding resmi dari merek yang sama, yaitu Adidas, yang menjadi sponsor perlengkapan resmi kompetisi. Keberlanjutan kerja sama antara federasi, sponsor, penyiar dan penyedia perlengkapan menjadi penopang utama dinamika sepak bola Indonesia pada era tersebut.

Peserta:

Arema Malang

Arseto

Assyabaab SGS

Bandung Raya[1]

Barito Putra

BDP Jateng

Gelora Dewata

Mataram Putra[2]

Medan Jaya

Mitra Surabaya

Pelita Jaya

Persebaya Surabaya

Persegres Gresik

Persema Malang

Persma Manado

Persiba Balikpapan

Persib Bandung

Persija Jakarta

Persijatim Jakarta Timur

Persikab Bandung

Persiku Kudus[3]

Persipura Jayapura

Persiraja Banda Aceh

Persita Tangerang

Petrokimia Putra

PSDS Deli Serdang

PSIS Semarang

PSMS Medan

PSM Ujung Pandang

Pupuk Kaltim

Putra Samarinda

Semen Padang

Format Kompetisi:

Turnamen ini terdiri atas tiga tahap, yaitu babak penyisihan grup, babak 12 besar dan babak gugur. Sebanyak 32 tim tercatat sebagai peserta, namun Persiku Kudus mengundurkan diri sebelum kompetisi dimulai karena alasan konflik sponsor. Pada babak penyisihan grup, tim-tim dibagi menjadi dua wilayah, yakni Divisi Barat (15 tim) dan Divisi Timur (16 tim). Setiap wilayah menjalani pertandingan dengan sistem double round robin, di mana masing-masing tim bertemu dua kali dengan seluruh tim lain dalam wilayah yang sama. Enam tim teratas dari masing-masing wilayah berhak melaju ke babak 12 besar, yang kemudian dibagi ke dalam tiga grup. Masing-masing grup memainkan pertandingan dengan sistem single round robin. Tiga juara grup dan satu runner-up terbaik melaju ke babak semifinal. Pemenang semifinal kemudian bertanding di partai final untuk memperebutkan gelar juara nasional. Sementara itu, tim terbawah dari masing-masing wilayah terdegradasi ke Divisi I pada musim berikutnya. Seluruh pertandingan babak penyisihan grup dan babak 12 besar diselenggarakan di berbagai kota di Indonesia, sedangkan babak semifinal dan final dipusatkan di Stadion Utama Gelora Senayan, Jakarta.

Jadwal Kompetisi:

27 November 1995-6 Oktober 1996.

Babak Penyisihan:

Klasemen Akhir Divisi Barat

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

Mastrans Bandung Raya

28

18

7

3

57-17

61

2

Pelita Jaya

28

16

7

5

47-21

55

3

Persib Bandung

28

13

11

4

31-15

50

4

Persita Tangerang

28

13

8

7

41-26

47

5

Persikab Bandung

28

13

6

9

41-27

45

6

Mataram Indocement

28

12

9

7

32-27

45

7

Persiraja Banda Aceh

28

11

10

7

35-24

43

8

PSDS Deli Serdang

28

7

13

8

25-26

34

9

Semen Padang

28

9

5

14

32-33

32

10

Medan Jaya

28

8

8

12

22-30

32

11

PSMS Medan

28

6

10

12

15-30

28

12

Persijatim Jakarta Timur

28

7

6

15

22-54

27

13

Arseto

28

5

9

14

17-39

24

14

Persija Jakarta

28

5

8

15

17-39

23

15

BPD Jateng

28

5

7

16

27-53

22

16

Persiku Kudus

0

0

0

0

0-0

0

Mastrans Bandung Raya, Pelita Jaya, Persib Bandung, Persita Tangerang, Persikab Bandung dan Mataram Indocement lolos ke Babak 12 Besar.

BPD Jateng dan Persiku Kudus degradasi ke Divisi I.

Klasemen Akhir Divisi Timur[4]

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

PSM Ujung Pandang

30

17

6

7

58-26

57

2

Mitra Surabaya

30

15

9

6

49-31

54

3

Pupuk Kaltim

30

16

7

7

56-31

52

4

Gelora Dewata

30

14

8

8

47-27

50

5

Persipura Jayapura

30

14

7

9

47-32

49

6

Putra Samarinda

30

14

6

10

44-39

48

7

Persebaya Surabaya

30

12

11

7

45-35

47

8

Petrokimia Putra

30

13

6

11

47-34

45

9

Assyabaab SGS

30

12

4

14

38-48

40

10

PSIS Semarang

30

10

7

13

37-41

37

11

Persma Manado

30

11

7

12

31-46

37

12

Arema Malang

30

8

11

11

19-25

35

13

Persema Malang

30

8

7

15

26-55

31

14

Persiba Balikpapan

30

8

5

17

24-43

29

15

Barito Putra

30

9

5

16

22-42

29

16

Persegres Gresik

30

3

6

21

23-58

15

PSM Ujung Pandang, Mitra Surabaya, Pupuk Kaltim, Gelora Dewata, Persipura Jayapura dan Putra Samarinda lolos ke Babak 12 Besar.

Persegres Gresik degradasi ke Divisi I.

Babak 12 Besar:

Klasemen Akhir Grup A

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

Mastrans Bandung Raya

3

3

0

0

9-1

9

2

Persikab Bandung

3

1

1

1

4-4

4

3

Pupuk Kaltim

3

1

0

2

1-4

3

4

Putra Samarinda

3

0

1

2

2-7

1

Mastrans Bandung Raya lolos ke Babak Semifinal.

Hasil Pertandingan

24 September 1996 - Stadion Siliwangi, Bandung

Mastrans Bandung Raya 5-1 Putra Samarinda

24 September 1996 - Stadion Siliwangi, Bandung

Persikab Bandung 3-0 Pupuk Kaltim

26 September 1996 - Stadion Siliwangi, Bandung

Pupuk Kaltim 1-0 Putra Samarinda

26 September 1996 - Stadion Siliwangi, Bandung

Persikab Bandung 0-3 Mastrans Bandung Raya

28 September 1996 - Stadion Siliwangi, Bandung

Putra Samarinda 1-1 Persikab Bandung

28 September 1996 - Stadion Siliwangi, Bandung

Mastrans Bandung Raya 1-0 Pupuk Kaltim

Klasemen Akhir Grup B

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

Mitra Surabaya

3

2

1

0

5-1

7

2

Gelora Dewata

3

1

2

0

4-3

5

3

Pelita Jaya

3

1

0

2

6-6

3

4

Persita Tangerang

3

0

1

2

2-7

1

Mitra Surabaya lolos ke Babak Semifinal.

Hasil Pertandingan

24 September 1996 - Stadion Gelora 10 November, Surabaya

Pelita Jaya 1-2 Gelora Dewata

24 September 1996 - Stadion Gelora 10 November, Surabaya

Mitra Surabaya 1-0 Persita Tangerang

26 September 1996 - Stadion Gelora 10 November, Surabaya

Gelora Dewata 0-0 Mitra Surabaya

26 September 1996 - Stadion Gelora 10 November, Surabaya

Pelita Jaya 4-0 Persita Tangerang

28 September 1996 - Stadion Gelora 10 November, Surabaya

Persita Tangerang 2-2 Gelora Dewata

28 September 1996 - Stadion Gelora 10 November, Surabaya

Pelita Jaya 1-4 Mitra Surabaya

Klasemen Akhir Grup C

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

PSM Ujung Pandang

3

3

0

0

3-0

9

2

Persipura Jayapura

3

2

0

1

6-2

6

3

Persib Bandung

3

1

0

2

3-3

3

4

Mataram Indocement

3

0

0

3

0-7

0

PSM Ujung Pandang dan Persipura Jayapura lolos ke Babak Semifinal.

Hasil Pertandingan

24 September 1996 - Stadion Mattoangin, Ujung Pandang

PSM Ujung Pandang 1-0 Mataram Indocement

24 September 1996 - Stadion Mattoangin, Ujung Pandang

Persib Bandung 1-2 Persipura Jayapura

26 September 1996 - Stadion Mattoangin, Ujung Pandang

Persib Bandung 2-0 Mataram Indocement

26 September 1996 - Stadion Mattoangin, Ujung Pandang

PSM Ujung Pandang 1-0 Persipura Jayapura

28 September 1996 - Stadion Mattoangin, Ujung Pandang

Mataram Indocement 0-4 Persipura Jayapura

28 September 1996 - Stadion Mattoangin, Ujung Pandang

PSM Ujung Pandang 1-0 Persib Bandung

Babak Gugur:

Bagan Kompetisi

Semifinal

Final

4 Oktober 1996, Jakarta

PSM Ujung Pandang

4

 

Persipura Jayapura

3

 

 

6 Oktober 1996, Jakarta

 

PSM Ujung Pandang

0

4 Oktober 1996, Jakarta

 

Mastrans Bandung Raya

2

Mastrans Bandung Raya

04

 

Mitra Surabaya

02

 

Hasil Pertandingan

Semifinal

4 Oktober 1996 - Stadion Utama Gelora Senayan, Jakarta

Penonton: 60.000

PSM Ujung Pandang 4-3 Persipura Jayapura

Pencetak gol: Leandro 28', Arif Kamaruddin 74', Marcio Novo 76', Rachman Usman 85'- Alfred Repasi 11', Ritham Madubun 37', Eduard Ivakdalam 49'

4 Oktober 1996 - Stadion Utama Gelora Senayan, Jakarta

Penonton: 60.000

Mastrans Bandung Raya 0-0 Mitra Surabaya (a.e.t., 4-2 pen.)

Final

6 Oktober 1996 - Stadion Utama Gelora Senayan, Jakarta

Penonton: 50.000

PSM Ujung Pandang 0-2 Mastrans Bandung Raya

Pencetak gol: Peri Sandria 3', Heri Rafni Kotari 11'

Juara:

🏆 Mastrans Bandung Raya

Pemain Terbaik:

🇮🇩 Ronny Wabia (Persipura Jayapura)

Top Skor:

🇲🇪 Dejan Gluscevic (Mastrans Bandung Raya) - 30 gol

Skuad Juara Mastrans Bandung Raya 1995/1996

Pelatih: 🇳🇱 Henk Wullems

Kapten: 🇮🇩 Ajat Sudrajat

Posisi

Nama Pemain

GK

🇮🇩 Hermansyah

GK

🇮🇩 Tata Saptaji

GK

🇮🇩 Udin Rafiudin

DF

🇮🇩 Surya Lesmana

DF

🇮🇩 Budiman

DF

🇮🇩 Hendriawan

MF

🇨🇲 Olinga Atangana

MF

🇮🇩 Nuralim

MF

🇮🇩 M. Ramdan

MF

🇮🇩 Alexander Saununu

MF

🇮🇩 Ajat Sudrajat

MF

🇮🇩 Makmun Adnan

MF

🇮🇩 Herry Kiswanto

MF

🇮🇩 Rasyito Amsya

MF

🇮🇩 Iwan Setiawan

FW

🇲🇪 Dejan Gluscevic

FW

🇮🇩 Peri Sandria

FW

🇮🇩 Heri Rafni Kotari

FW

🇮🇩 Rehmalem Perangin Angin

FW

🇮🇩 Ronny Remon

 



[1] Bandung Raya resmi berubah nama menjadi Mastrans Bandung Raya pada pertengahan musim Liga Indonesia 1995/1996 setelah melakukan merger dengan Masyarakat Transportasi Indonesia (Mastrans). Perubahan nama ini terjadi beberapa pekan setelah kompetisi dimulai dan digunakan hingga akhir musim tersebut.

[2] Mataram Putra resmi berganti nama menjadi Mataram Indocement seiring masuknya Indocement sebagai sponsor utama.

[3] Persiku Kudus mundur dari kompetisi Liga Indonesia 1995/96 karena adanya konflik kepentingan antara sponsor. Kompetisi disponsori oleh Dunhill, yang merupakan pesaing langsung Djarum selaku sponsor utama Persiku. Untuk menghindari benturan kepentingan, klub memilih untuk tidak ikut serta.

[4] Pupuk Kaltim, Persma Manado dan Barito Putra mendapat pengurangan 3 poin serta pengurangan selisih gol (3 gol dianggap kebobolan) sebagai sanksi administratif. Sedangkan, Gelora Dewata memperoleh tambahan 3 poin dan 3 gol sebagai bentuk koreksi klasemen. Keputusan ini dikeluarkan oleh otoritas liga atas dasar pelanggaran regulasi.

Back To Top