Arsip Kompetisi Sepak Bola Nasional Sejak Era Hindia Belanda Hingga Indonesia Modern. Menyajikan Format, Hasil Kompetisi, Penghargaan dan Sejarah Faktual.

Liga 2 2024-2025

Kompetisi kasta kedua sepak bola Indonesia kembali bergulir melalui Liga 2 2024-2025. Kompetisi ini tetap berada di bawah pengelolaan PT Liga Indonesia Baru (LIB) dengan dukungan sponsor utama Pegadaian, sehingga secara komersial dikenal sebagai Pegadaian Liga 2 2024-2025. Musim ini menghadirkan 26 klub peserta dari berbagai daerah di Indonesia dan disiarkan secara eksklusif oleh grup EMTEK melalui siaran televisi Indosiar serta platform digital Vidio. Liga 2 2024-2025 menjadi bagian penting dalam proses pembenahan dan profesionalisasi kompetisi nasional, sekaligus berperan sebagai ajang pembinaan dan persaingan menuju kasta tertinggi sepak bola Indonesia dengan standar penyelenggaraan yang semakin modern, tertata, dan kompetitif.

Peserta:

Adhyaksa Farmel FC

Bhayangkara Presisi FC

Dejan FC

Deltras FC

FC Bekasi City

Gresik United FC

Nusantara United FC

Persekat Tegal

Persela Lamongan

Persewar Waropen

Persibo Bojonegoro

Persijap Jepara

Persikabo 1973

Persikas Subang

Persikota Tangerang

Persiku Kudus

Persipa Pati

Persipal FC[1]

Persipura Jayapura

Persiraja Banda Aceh

PSIM Yogyakarta

PSKC Cimahi

PSMS Medan

PSPS Pekanbaru[2]

RANS Nusantara FC

Sriwijaya FC

Format Kompetisi:

Kompetisi ini terdiri dari beberapa tahap yang diawali dengan Babak Penyisihan, di mana 26 tim dibagi ke dalam tiga grup berdasarkan wilayah geografis, dengan Grup I dan Grup II masing-masing berisi 9 tim serta Grup III berisi 8 tim, dan seluruhnya menggunakan sistem double round-robin sehingga setiap klub saling bertemu dua kali sebagai tuan rumah dan tim tamu, dengan seluruh hasil pertandingan dikumulasi dalam satu klasemen. Tiga tim teratas dari Grup I dan Grup II serta dua tim teratas dari Grup III lolos ke Babak 8 Besar, sementara tim lainnya melanjutkan ke Babak Playoff. Pada Babak 8 Besar, delapan tim dibagi kembali ke dalam dua grup yang masing-masing berisi 4 tim dan kembali menggunakan sistem double round-robin, dengan tim peringkat pertama dari setiap grup melaju ke partai final untuk memperebutkan gelar juara nasional kasta kedua sekaligus memastikan promosi otomatis ke Liga 1, sedangkan tim peringkat kedua dari masing-masing grup bertemu di babak playoff promosi untuk memperebutkan satu tiket promosi tambahan. Sementara itu, 18 tim yang masuk ke Babak Playoff dibagi ke dalam empat grup, yaitu Grup H dan I yang masing-masing berisi 4 tim serta Grup J dan K yang masing-masing berisi 5 tim, juga menggunakan sistem double round-robin dengan klasemen terakumulasi, di mana dua tim terbawah dari setiap grup langsung terdegradasi ke Liga Nusantara, sedangkan tim peringkat ketiga dari Grup J dan K harus menjalani babak playoff degradasi, dengan tim yang kalah turut terdegradasi ke Liga Nusantara.

Jadwal Kompetisi:

7 September 2024-28 Februari 2025.

Babak Penyisihan:

Klasemen Akhir Grup I

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

Persiraja Banda Aceh  (QF)

16

10

4

2

33-17

34

2

PSKC Cimahi (QF)

16

8

3

5

19-15

27

3

PSPS Pekanbaru (QF)

16

7

6

3

27-19

27

4

PSMS Medan  (X)

16

7

5

4

23-13

26

5

FC Bekasi City (X)

16

7

4

5

23-18

25

6

Persikota Tangerang (X)

16

6

2

8

23-24

20

7

Dejan FC (X)

16

5

5

6

17-23

20

8

Sriwijaya FC (X)

16

3

5

8

19-23

14

9

Persikabo 1973 (X)

16

1

2

13

15-47

5

Aturan penentuan peringkat: (1) Poin; (2) Poin head-to-head; (3) Selisih gol head-to-head; (4) Jumlah gol head-to-head; (5) Selisih gol; (6) Jumlah gol; (7) Poin fair play; dan (8) Undian.

(QF) : Babak 8 Besar - (X) : Babak Playoff

Hasil Pertandingan

Putaran Pertama

Pekan ke-1

7 September 2024 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 120

Wasit: Rihendra Purba

Dejan FC 1-0 Sriwijaya FC

Pencetak Gol: Wawan Sumadi 11'

Kartu Merah: Ganjar Mukti 87' (Dejan FC) - Abanda Rahman 45+2', Dendi Maulana 90' (Sriwijaya FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Boateng Prince (Dejan FC)

7 September 2024 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 6.385

Wasit: Yoko Supriyanto

PSPS Pekanbaru 3-1 Persikabo 1973

Pencetak Gol: Ilham Fathoni 67', Fitra Ridwan 81', Jhon Mena 89' - Angga Wahid 65'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jhon Mena (PSPS Pekanbaru)

8 September 2024 - Stadion Si Jalak Harupat, Bandung

Penonton: 500

Wasit: Bangkit Sanjaya

PSKC Cimahi 1-0 PSMS Medan

Pencetak Gol: Gufroni Al Maruf 13'

Pemain Terbaik Pertandingan: Gufroni Al Maruf (PSKC Cimahi)

8 September 2024 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 3.109

Wasit: Mansyur

Persikota Tangerang 2-1 FC Bekasi City

Pencetak Gol: Sirvi Arvani 67', Paulo Henrique 87' - Saddam Gaffar 90+2'

Pemain Terbaik Pertandingan: Imam Arif (Persikota Tangerang)

Pekan ke-2

14 September 2024 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 2.088

Wasit: Eko Saputra

Persikota Tangerang 0-1 PSMS Medan

Pencetak Gol: Rachmad Hidayat 33'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rachmad Hidayat (PSMS Medan)

14 September 2024 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 7.859

Wasit: Harmoko

PSPS Pekanbaru 0-0 FC Bekasi City

Pemain Terbaik Pertandingan: Renan Alves (FC Bekasi City)

14 September 2024 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 4.361

Wasit: Louis Ridho

Sriwijaya FC 1-1 PSKC Cimahi

Pencetak Gol: Reyhan Firdaus 44' - Matheus Silva 2'

Pemain Terbaik Pertandingan: Achmad Faris (PSKC Cimahi)

15 September 2024 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 0

Wasit: Irul Hidayat

Persikabo 1973 2-4 Persiraja Banda Aceh[3]

Pencetak Gol: Fareed Sadat 88', Leo Lelis 90+4' - Andik Vermansyah 62', Deri Corfe 73', 78', Miftahul Hamdi 75'

Pemain Terbaik Pertandingan: Deri Corfe (Persiraja Banda Aceh)

Pekan ke-3

19 September 2024 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 1.618

Wasit: Zetman Pangaribuan

FC Bekasi City 2-0 Persiraja Banda Aceh

Pencetak Gol: Mosquito 63', Saddam Gaffar 83'

Pemain Terbaik Pertandingan: Renan Alves (FC Bekasi City)

19 September 2024 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 2.515

Wasit: Bangkit Sanjaya

Sriwijaya FC 0-0 Persikota Tangerang

Kartu Merah: Rifaldo Lestaluhu 90+5' (Sriwijaya FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

21 September 2024 - Stadion Si Jalak Harupat, Bandung

Penonton: 311

Wasit: Axel Febrian Sinaga

PSKC Cimahi 1-0 PSPS Pekanbaru

Pencetak Gol: Matheus Vieira 74'

Pemain Terbaik Pertandingan: Matheus Vieira (PSKC Cimahi)

22 September 2024 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 1.277

Wasit: Luth Ferdian

Persikabo 1973 5-2 Dejan FC

Pencetak Gol: Makan Konate 4', 75', Fareed Sadat 22', 77', Muhammad Irman 29' - Wawan Sumadi 52', Guntur Triaji 90+6' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Makan Konate (Persikabo 1973)

Pekan ke-4

24 September 2024 - Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh

Penonton: 0

Wasit: Harmoko

Persiraja Banda Aceh 1-0 Sriwijaya FC[4]

Pencetak Gol: Andik Vermansyah 30'

Pemain Terbaik Pertandingan: Andik Vermansyah (Persiraja Banda Aceh)

25 September 2024 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 3.219

Wasit: Agus Walyono

Persikota Tangerang 4-6 PSPS Pekanbaru

Pencetak Gol: Paulo Henrique 9', 56', Ridwan Tawainela 45+1', Pedrao 90' - Omid Popalzay 21', 49', 74', Fajar Zainul 66' (GBD), Ilham Fathoni 85', Fitra Ridwan 90+2'

Pemain Terbaik Pertandingan: Omid Popalzay (PSPS Pekanbaru)

26 September 2024 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 155

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

Dejan FC 1-0 PSKC Cimahi

Pencetak Gol: Boman Aime 36'

Kartu Merah: Ganjar Mukti 56' (Dejan FC) - Matheus Silva 56' (PSKC Cimahi)

Pemain Terbaik Pertandingan: Boman Aime (Dejan FC)

26 September 2024 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 1.987

Wasit: Zulfriadi

PSMS Medan 4-1 Persikabo 1973

Pencetak Gol: Juninho Cabral 45' (pen.), 58', Ikhsan Chan 69', Rafi Angga 90+3' - Fareed Sadat 67'

Pemain Terbaik Pertandingan: Juninho Cabral (PSMS Medan)

Pekan ke-5

2 Oktober 2024 - Stadion Si Jalak Harupat, Bandung

Penonton: 224

Wasit: Nyoto Nurhadi

PSKC Cimahi 0-3 Persiraja Banda Aceh

Pencetak Gol: Hambali Tholib 6' (GBD), Andik Vermansyah 20', Deri Corfe 81'

Pemain Terbaik Pertandingan: Andik Vermansyah (Persiraja Banda Aceh)

2 Oktober 2024 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 946

Wasit: Hamdi

Persikabo 1973 1-2 Persikota Tangerang

Pencetak Gol: Fareed Sadat 90+7' (pen.) - Kim Do-Hyun 16' (pen.), Ilham Maulana 78'

Pemain Terbaik Pertandingan: Kim Do-Hyun (Persikota Tangerang)

2 Oktober 2024 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 2.873

Wasit: Bangkit Sanjaya

PSMS Medan 0-0 FC Bekasi City

Pemain Terbaik Pertandingan: Cahya Supriadi (FC Bekasi City)

2 Oktober 2024 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 10.030

Wasit: Louis Ridho

PSPS Pekanbaru 2-0 Dejan FC

Pencetak Gol: Omid Popalzay 8', Ilham Fathoni 67'

Pemain Terbaik Pertandingan: Omid Popalzay (PSPS Pekanbaru)

Pekan ke-6

6 Oktober 2024 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 1.462

Wasit: Pipin Indra Pratama

Persikota Tangerang 1-0 Persiraja Banda Aceh

Pencetak Gol: Sirvi Arvani 69'

Pemain Terbaik Pertandingan: Sirvi Arvani (Persikota Tangerang)

6 Oktober 2024 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 4.357

Wasit: Irul Hidayat

Sriwijaya FC 5-1 Persikabo 1973

Pencetak Gol: Chencho Gyeltshen 8', 17', 30', 34', 45' - Fareed Sadat 75' (pen.)

Kartu Merah: Gabriel Silva 73' (Sriwijaya FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Chencho Gyeltshen (Sriwijaya FC)

7 Oktober 2024 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 250

Wasit: Mansyur

Dejan FC 2-2 PSMS Medan

Pencetak Gol: Wawan Sumadi 16', Boman Aime 87' - Juninho Cabral 54', 80' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Juninho Cabral (PSMS Medan)

7 Oktober 2024 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 1.267

Wasit: Harmoko

FC Bekasi City 1-0 PSKC Cimahi

Pencetak Gol: Jhon Cley 45'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ari Maring (FC Bekasi City)

Pekan ke-7

12 Oktober 2024 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 569

Wasit: Yongky Pratama

Persikabo 1973 0-1 FC Bekasi City

Pencetak Gol: Saddam Gaffar 18'

Pemain Terbaik Pertandingan: Saddam Gaffar (FC Bekasi City)

12 Oktober 2024 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 5.211

Wasit: Fibay Rahmatullah

Sriwijaya FC 0-0 PSMS Medan

Pemain Terbaik Pertandingan: Muhammad Revan (PSMS Medan)

13 Oktober 2024 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 1.966

Wasit: Irul Hidayat

Persikota Tangerang 3-1 Dejan FC

Pencetak Gol: Paulo Henrique 4', Sirvi Arvani 51', Samsudin 65' - Boateng Prince 45+2'

Pemain Terbaik Pertandingan: Kim Do-Hyun (Persikota Tangerang)

13 Oktober 2024 - Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh

Penonton: 10.275

Wasit: Agung Suhanda

Persiraja Banda Aceh 1-1 PSPS Pekanbaru

Pencetak Gol: Deri Corfe 62' (pen.) - Omid Popalzay 45+1'

Pemain Terbaik Pertandingan: Omid Popalzay (PSPS Pekanbaru)

Pekan ke-8

19 Oktober 2024 - Stadion Si Jalak Harupat, Bandung

Penonton: 152

Wasit: Zulfriadi

PSKC Cimahi 3-1 Persikota Tangerang

Pencetak Gol: Ichsan Kurniawan 76', Dheco Zacky 81', Rudiyana 87' - Paulo Henrique 40' (pen.)

Kartu Merah: Pedrao 68' (Persikota Tangerang)

Pemain Terbaik Pertandingan: Dheco Zacky (PSKC Cimahi)

19 Oktober 2024 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 274

Wasit: Yoko Supriyanto

Dejan FC 1-1 Persiraja Banda Aceh

Pencetak Gol: Riski Ramadhan 68' - Deri Corfe 78' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Rafli Mahreza (Persiraja Banda Aceh)

19 Oktober 2024 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 2.983

Wasit: Choirudin

PSMS Medan 1-1 PSPS Pekanbaru

Pencetak Gol: Muhammad Revan 55' - Omid Popalzay 17' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Iman Fath (PSPS Pekanbaru)

20 Oktober 2024 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 1.176

Wasit: Agus Fauzan Arifin

FC Bekasi City 2-1 Sriwijaya FC

Pencetak Gol: Indra Feri 6', Jhon Cley 63' - Meghon Valpoort 32'

Kartu Merah: Hary Nasution 42' (FC Bekasi City) - Muhammad Rifaldi (Sriwijaya FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Jhon Cley (FC Bekasi City)

Putaran Kedua

Pekan ke-9

26 Oktober 2024 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 7.824

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

PSPS Pekanbaru 2-0 Sriwijaya FC

Pencetak Gol: Jhon Mena 12', Ilham Fathoni 15'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jhon Mena (PSPS Pekanbaru)

26 Oktober 2024 - Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh

Penonton: 0

Wasit: Pipin Indra Pratama

Persiraja Banda Aceh 2-1 PSMS Medan[5]

Pencetak Gol: Deri Corfe 37', Miftahul Hamdi 44' - Juninho Cabral 42' (pen.)

Kartu Merah: Muhammad Hamzaly 83' (PSMS Medan)

Pemain Terbaik Pertandingan: Miftahul Hamdi (Persiraja Banda Aceh)

27 Oktober 2024 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 736

Wasit: Mansyur

Persikabo 1973 0-1 PSKC Cimahi

Pencetak Gol: Matheus Silva 23'

Pemain Terbaik Pertandingan: Yoewanto Beny (PSKC Cimahi)

27 Oktober 2024 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 511

Wasit: Rihendra Purba

Dejan FC 1-1 FC Bekasi City

Pencetak Gol: Fajar Firdaus 29' (pen.) - Ari Maring 83'

Pemain Terbaik Pertandingan: hon Cley (FC Bekasi City)

Pekan ke-10

9 November 2024 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 821

Wasit: Hamdi

FC Bekasi City 0-0 Persikota Tangerang

Pemain Terbaik Pertandingan: Renan Alves (FC Bekasi City)

9 November 2024 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 0

Wasit: Yoko Supriyanto

PSMS Medan 4-2 PSKC Cimahi[6]

Pencetak Gol: Nathan Fariel 35', Juninho Cabral 39', Rachmad Hidayat 60', 81' - Matheus Silva 51', Gufroni Al Maruf 52'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rachmad Hidayat (PSMS Medan)

10 November 2024 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 0

Wasit: Zulfriadi

Persikabo 1973 2-2 PSPS Pekanbaru[7]

Pencetak Gol: Abdullatif Triansyah 60', Dalmiansyah 82' - Asir 14', Ilham Fathoni 86'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ilham Fathoni (PSPS Pekanbaru)

10 November 2024 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 2.036

Wasit: Yongky Pratama

Sriwijaya FC 1-1 Dejan FC

Pencetak Gol: Meghon Valpoort 61' (pen.) - Thiago Fernandes 88'

Pemain Terbaik Pertandingan: Chencho Gyeltshen (Sriwijaya FC)

Pekan ke-11

15 November 2024 - Stadion Si Jalak Harupat, Bandung

Penonton: 75

Wasit: Rihendra Purba

PSKC Cimahi 2-1 Sriwijaya FC

Pencetak Gol: Matheus Silva 40' (pen.), Hambali Tholib 56' - Beni Oktovianto 34'

Pemain Terbaik Pertandingan: Hambali Tholib (PSKC Cimahi)

15 November 2024 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 486

Wasit: Dandi Surama Torong

FC Bekasi City 4-3 PSPS Pekanbaru

Pencetak Gol: Sandeni Sidabutar 67', 90+5', Rafli Asrul 89', Mosquito 90+1' - Jhon Mena 16', Arsan Makarin 57', 88'

Kartu Merah: Cahya Supriadi 36' (FC Bekasi City) - Rian Ramadan 72' (PSPS Pekanbaru)

Pemain Terbaik Pertandingan: Mirza Zakaria (FC Bekasi City)

15 November 2024 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 0

Wasit: Agus Fauzan Arifin

PSMS Medan 1-0 Persikota Tangerang[8]

Pencetak Gol: Juninho Cabral 19' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Imam Saputra (Persikota Tangerang)

16 November 2024 - Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh

Penonton: 0

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

Persiraja Banda Aceh 3-1 Persikabo 1973[9]

Pencetak Gol: Indra Rianto 36', Deri Corfe 65' (pen.), Miftahul Hamdi 66' - Indra Rianto 51' (GBD)

Pemain Terbaik Pertandingan: Deri Corfe (Persiraja Banda Aceh)

Pekan ke-12

19 November 2024 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 4.529

Wasit: Mansyur

PSPS Pekanbaru 1-1 PSKC Cimahi

Pencetak Gol: Ilham Fathoni 35' - Matheus Silva 54'

Pemain Terbaik Pertandingan: Hambali Tholib (PSKC Cimahi)

20 November 2024 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 628

Wasit: Yoko Supriyanto

Persikota Tangerang 2-0 Sriwijaya FC

Pencetak Gol: Paulo Henrique 10' (pen.), Kim Do-Hyun 33'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

20 November 2024 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 235

Wasit: Mustafa Kamal

Dejan FC 3-0 Persikabo 1973

Pencetak Gol: Jechson Felix 19', 45+2', Wawan Sumadi 33'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jechson Felix (Dejan FC)

20 November 2024 - Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh

Penonton: 5.256

Wasit: Choirudin

Persiraja Banda Aceh 2-1 FC Bekasi City

Pencetak Gol: Jody Kurniady 22' (GBD), Habil Akbar 81' - Jhon Cley 9'

Pemain Terbaik Pertandingan: Habil Akbar (Persiraja Banda Aceh)

Pekan ke-13

1 Desember 2024 - Stadion Si Jalak Harupat, Bandung

Penonton: 239

Wasit: Hamdi

PSKC Cimahi 3-0 Dejan FC

Pencetak Gol: Matheus Silva 8', 74', Achmad Faris 82'

Kartu Merah: Agung Pribadi 89' (PSKC Cimahi)

Pemain Terbaik Pertandingan: Matheus Silva (PSKC Cimahi)

1 Desember 2024 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 50

Wasit: Yongky Pratama

Persikabo 1973 0-4 PSMS Medan

Pencetak Gol: Juninho Cabral 4', 63', Rachmad Hidayat 76', Rafi Angga 90+2'

Pemain Terbaik Pertandingan: Juninho Cabral (PSMS Medan)

1 Desember 2024 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 5.270

Wasit: Roberto Putra

PSPS Pekanbaru 1-0 Persikota Tangerang

Pencetak Gol: Asir 46'

Kartu Merah: Pedrao 89' (Persikota Tangerang)

Pemain Terbaik Pertandingan: Douglas Cruz (PSPS Pekanbaru)

1 Desember 2024 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 1.366

Wasit: Irul Hidayat

Sriwijaya FC 2-4 Persiraja Banda Aceh

Pencetak Gol: Chris Rumbiak 80', 89' - Miftahul Hamdi 45+2', 60', Deri Corfe 63', Vivi Asrizal 72'

Kartu Merah: Tegar Pangestu 22' (Sriwijaya FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Miftahul Hamdi (Persiraja Banda Aceh)

Pekan ke-14

7 Desember 2024 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 885

Wasit: Pipin Indra Pratama

FC Bekasi City 0-2 PSMS Medan

Pencetak Gol: Juninho Cabral 9', 84'

Pemain Terbaik Pertandingan: Fabio Gama (PSMS Medan)

7 Desember 2024 - Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh

Penonton: 7.143

Wasit: Bangkit Sanjaya

Persiraja Banda Aceh 1-1 PSKC Cimahi

Pencetak Gol: Miftahul Hamdi 36' - Dennish Diaz 33'

Kartu Merah: Adam Maulana 41' (Persiraja Banda Aceh) - Gufroni Al Maruf 60' (PSKC Cimahi)

Pemain Terbaik Pertandingan: Agus Nova (PSKC Cimahi)

8 Desember 2024 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 123

Wasit: Nugroho Supriyanto

Dejan FC 0-1 PSPS Pekanbaru

Pencetak Gol: Ilham Fathoni 52'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jhon Mena (PSPS Pekanbaru)

8 Desember 2024 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 3.075

Wasit: Subro Malisi

Persikota Tangerang 6-1 Persikabo 1973

Pencetak Gol: Sirvi Arvani 6', Paulo Henrique 10', 29' (pen.), 71', Muhammad Fikram 61' (GBD), Samsudin 84' - Muhammad Irman 17'

Pemain Terbaik Pertandingan: Sirvi Arvani (Persikota Tangerang)

Pekan ke-15

14 Desember 2024 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 4.000

Wasit: Agus Walyono

PSMS Medan 1-2 Persiraja Banda Aceh

Pencetak Gol: Rachmad Hidayat 19' - Deri Corfe 41', Vivi Asrizal 65'

Kartu Merah: Indra Rianto 90+3' (Persiraja Banda Aceh)

Pemain Terbaik Pertandingan: Deri Corfe (Persiraja Banda Aceh)

14 Desember 2024 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 779

Wasit: Mustafa Kamal

Sriwijaya FC 3-2 PSPS Pekanbaru

Pencetak Gol: Muhammad Fadly 3', 45+2', Meghon Valpoort 72' - Jhon Mena 12', Yudhi Adytia 66'

Pemain Terbaik Pertandingan: Muhammad Fadly (Sriwijaya FC)

15 Desember 2024 - Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung

Penonton: 289

Wasit: Zulfriadi

PSKC Cimahi 2-0 Persikabo 1973

Pencetak Gol: Dheco Zacky 13', Matheus 46'

Pemain Terbaik Pertandingan: Dheco Zacky (PSKC Cimahi)

15 Desember 2024 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 820

Wasit: Zetman Pangaribuan

FC Bekasi City 1-2 Dejan FC

Pencetak Gol: Renan Alves 85' - Syahwal Ginting 80', Fajar Firdaus 90+5'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ganjar Mukti (Dejan FC)

Pekan ke-16

19 Desember 2024 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 399

Wasit: Harmoko

Persikabo 1973 0-0 Sriwijaya FC

Kartu Merah: Syamsul Rifai 90+3' (Persikabo 1973)

Pemain Terbaik Pertandingan: Dimas Ragil (Sriwijaya FC)

19 Desember 2024 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 2.468

Wasit: Yoko Supriyanto

PSMS Medan 1-1 Dejan FC

Pencetak Gol: Juninho Cabral 59' (pen.) - Rakha Shabir 41'

Pemain Terbaik Pertandingan: Riski Ramadhan (Dejan FC)

20 Desember 2024 - Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung

Penonton: 217

Wasit: Roberto Putra

PSKC Cimahi 0-1 FC Bekasi City

Pencetak Gol: Renan Alves 39'

Pemain Terbaik Pertandingan: Renan Alves (FC Bekasi City)

20 Desember 2024 - Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh

Penonton: 5.300

Wasit: Hamdi

Persiraja Banda Aceh 6-2 Persikota Tangerang

Pencetak Gol: Deri Corfe 7' (pen.), 53' (pen.), Miftahul Hamdi 56', Ramadhan 89', 90+5', Andik Vermansyah 90+3' - Sirvi Arvani 33', Paulo Henrique 66'

Pemain Terbaik Pertandingan: Deri Corfe (Persiraja Banda Aceh)

Pekan ke-17

4 Januari 2025 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 9.074

Wasit: Abdul Aziz

PSPS Pekanbaru 1-0 PSMS Medan

Pencetak Gol: Noriki Akada 66'

Pemain Terbaik Pertandingan: Noriki Akada (PSPS Pekanbaru)

4 Januari 2025 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 6.350

Wasit: Louis Ridho

Sriwijaya FC 5-3 FC Bekasi City

Pencetak Gol: Imam Witoyo 19', Muhammad Fadly 40', 63', Farhan Rahman 54', Imam Witoyo 69' - Agung Prasetyo 46', Indra Feri 50', Meghon Valpoort 90+1'

Pemain Terbaik Pertandingan: Muhammad Fadly (Sriwijaya FC)

5 Januari 2025 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 2.505

Wasit: Irul Hidayat

Persikota Tangerang 0-1 PSKC Cimahi

Pencetak Gol: Chencho Gyeltshen 27'

Kartu Merah: Denny Arwin 90+7' (Persikota Tangerang)

Pemain Terbaik Pertandingan: Adlin Cahya (PSKC Cimahi)

5 Januari 2025 - Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh

Penonton: 12.271

Wasit: Rihendra Purba

Persiraja Banda Aceh 2-0 Dejan FC

Pencetak Gol: Matheus Machado 12', Vivi Asrizal 77'

Pemain Terbaik Pertandingan: Matheus Machado (Persiraja Banda Aceh)

Pekan ke-18

11 Januari 2025 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 353

Wasit: Yongky Pratama

Dejan FC 1-0 Persikota Tangerang

Pencetak Gol: Komron Tursunov 26' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Duta Alpelwa (Dejan FC)

11 Januari 2025 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 486

Wasit: Agung Suhanda

PSMS Medan 1-0 Sriwijaya FC

Pencetak Gol: Rafi Angga 41'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rachmad Ramadhan (PSMS Medan)

11 Januari 2025 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 8.077

Wasit: Yoko Supriyanto

PSPS Pekanbaru 1-1 Persiraja Banda Aceh

Pencetak Gol: Birrul Walidain 37' - Adam Maulana 28'

Pemain Terbaik Pertandingan: Adam Maulana (Persiraja Banda Aceh)

11 Januari 2025 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 458

Wasit: Luth Ferdian

FC Bekasi City 5-0 Persikabo 1973

Pencetak Gol: Meghon Valpoort 10', 17', Titan Agung 58', 71', Daud Kotulus 87'

Pemain Terbaik Pertandingan: Meghon Valpoort (FC Bekasi City)

Klasemen Akhir Grup II

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

Bhayangkara Presisi FC (QF)

16

9

6

1

27-7

33

2

PSIM Yogyakarta (QF)

16

8

5

3

28-7

29

3

Persijap Jepara (QF)

16

7

7

2

20-9

28

4

Adhyaksa Farmel FC (X)

16

7

4

5

20-14

25

5

Nusantara United FC (X)

16

4

7

5

14-21

19

6

Persekat Tegal (X)

16

5

3

8

17-21

18

7

Persipa Pati (X)

16

4

6

6

11-16

18

8

Persiku Kudus (X)

16

3

7

6

8-25

16

9

Persikas Subang (X)

16

2

1

13

10-45

7

Aturan penentuan peringkat: (1) Poin; (2) Poin head-to-head; (3) Selisih gol head-to-head; (4) Jumlah gol head-to-head; (5) Selisih gol; (6) Jumlah gol; (7) Poin fair play; dan (8) Undian.

(QF) : Babak 8 Besar - (X) : Babak Playoff

Hasil Pertandingan

Putaran Pertama

Pekan ke-1

7 September 2024 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 667

Wasit: Nugroho Supriyanto

Nusantara United FC 0-0 Persiku Kudus

Pemain Terbaik Pertandingan: Jajang Mulyana (Persiku Kudus)

7 September 2024 - Stadion Sriwedari, Surakarta

Penonton: 357

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

Adhyaksa Farmel FC 5-0 Persikas Subang

Pencetak Gol: Dedi Hartono 56', Aleksa Andrejic 58', Heri Susanto 77', Aleksa Andrejic 78', Andreas Ado 85'

Pemain Terbaik Pertandingan: Aleksa Andrejic (Adhyaksa Farmel FC)

8 September 2024 - Stadion Moch. Soebroto, Magelang

Penonton: 1.275

Wasit: Nyoto Nurhadi

Persijap Jepara 1-0 Persekat Tegal

Pencetak Gol: Prince Kallon 90+1'

Pemain Terbaik Pertandingan: Fikron Afriyanto (Persijap Jepara)

8 September 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 594

Wasit: Ridwan Pahala

Bhayangkara Presisi FC 1-0 Persipa Pati

Pencetak Gol: Ilija Spasojevic 45'

Pemain Terbaik Pertandingan: Andy Setyo (Bhayangkara Presisi FC)

Pekan ke-2

14 September 2024 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 669

Wasit: Subro Malisi

Persikas Subang 1-1 Bhayangkara Presisi FC

Pencetak Gol: Muhammad Isa 76' - T.M. Ichsan 56'

Pemain Terbaik Pertandingan: Muhammad Isa (Persikas Subang)

14 September 2024 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 1.700

Wasit: Choirudin

Persipa Pati 1-1 Nusantara United FC

Pencetak Gol: Mirkomil Lokaev 27' - Hersya Scifo 39'

Pemain Terbaik Pertandingan: Hersya Scifo (Nusantara United FC)

15 September 2024 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 9.408

Wasit: Agung Suhanda

PSIM Yogyakarta 3-0 Adhyaksa Farmel FC

Pencetak Gol: Rafael Rodrigues 10', 62', Muhammad Fariz 69'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rafael Rodrigues (PSIM Yogyakarta)

15 September 2024 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 5.749

Wasit: Pipin Indra Pratama

Persiku Kudus 1-1 Persijap Jepara

Pencetak Gol: Ronny Maza 14' - Rakhmatsho Rakhmatzoda 54'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rakhmatsho Rakhmatzoda (Persijap Jepara)

Pekan ke-3

19 September 2024 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 666

Wasit: Rihendra Purba

Nusantara United FC 0-0 Persijap Jepara

Pemain Terbaik Pertandingan: Fikron Afriyanto (Persijap Jepara)

19 September 2024 - Stadion Sriwedari, Surakarta

Penonton: 98

Wasit: Yongky Pratama

Adhyaksa Farmel FC 1-0 Persiku Kudus

Pencetak Gol: Dedi Hartono 53'

Pemain Terbaik Pertandingan: Dedi Hartono (Adhyaksa Farmel FC)

19 September 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 718

Wasit: Yoko Supriyanto

Bhayangkara Presisi FC 0-1 PSIM Yogyakarta

Pencetak Gol: Rafael Rodrigues 29'

Pemain Terbaik Pertandingan: Joao Pedro (PSIM Yogyakarta)

20 September 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 1.937

Wasit: Hamdi

Persekat Tegal 2-0 Persipa Pati

Pencetak Gol: Dandi Maulana 21', Ferdinan Sinaga 35'

Pemain Terbaik Pertandingan: Felipe Ryan (Persekat Tegal)

Pekan ke-4

24 September 2024 - Stadion Moch. Soebroto, Magelang

Penonton: 700

Wasit: Subro Malisi

Persijap Jepara 3-0 Persikas Subang

Pencetak Gol: Rosalvo Candido 29' (pen.), 64', David Laly 45+3'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rosalvo Candido (Persijap Jepara)

25 September 2024 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 3.639

Wasit: Mansyur

Persiku Kudus 1-0 Persekat Tegal

Pencetak Gol: Jajang Mulyana 56'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jajang Mulyana (Persiku Kudus)

25 September 2024 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 557

Wasit: Agus Fauzan Arifin

Nusantara United FC 2-1 Adhyaksa Farmel FC

Pencetak Gol: Yudi Safrizal 31', Jason Romero 90+3' - Obet Choiri 43'

Pemain Terbaik Pertandingan: Yudi Safrizal (Nusantara United FC)

26 September 2024 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 0

Wasit: Irul Hidayat

Persipa Pati 3-1 PSIM Yogyakarta

Pencetak Gol: Mirkomil Lokaev 23', Wahyu Sukarta 38', Sunday Song 45+1' - Rafael Rodrigues 81'

Pemain Terbaik Pertandingan: Mirkomil Lokaev (Persipa Pati)

Pekan ke-5

2 Oktober 2024 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 2.567

Wasit: Yoko Supriyanto

Persipa Pati 0-0 Persiku Kudus

Kartu Merah: Syahrul Mutsofa 88' (Persiku Kudus)

Pemain Terbaik Pertandingan: Renshi Yamaguchi (Persiku Kudus)

2 Oktober 2024 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 601

Wasit: Dandi Surama Torong

Persikas Subang 1-2 Nusantara United FC

Pencetak Gol: Kevin Mina 20' - Jason Romero 27', 41'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jason Romero (Nusantara United FC)

2 Oktober 2024 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 8.267

Wasit: Rihendra Purba

PSIM Yogyakarta 0-0 Persijap Jepara

Pemain Terbaik Pertandingan: Rahmat Hidayat (Persijap Jepara)

3 Oktober 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 2.416

Wasit: Roberto Putra

Persekat Tegal 1-4 Bhayangkara Presisi FC

Pencetak Gol: Felipe Ryan 51' - Muhammad Hargianto 34', Felipe Ferreira 68', Ilija Spasojevic 70', Matias Mier 90+1'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ilija Spasojevic (Bhayangkara Presisi FC)

Pekan ke-6

6 Oktober 2024 - Stadion Moch. Soebroto, Magelang

Penonton: 3.000

Wasit: Mustafa Kamal

Persijap Jepara 3-0 Persipa Pati

Pencetak Gol: Rosalvo Candido 36', Ardi Ardiana 86', Safna Delpi 90+4'

Kartu Merah: Fadilla Akbar 90+5' (Persipa Pati)

Pemain Terbaik Pertandingan: Rizki Hidayat (Persijap Jepara)

7 Oktober 2024 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 454

Wasit: Agus Fauzan Arifin

Persikas Subang 3-4 Persekat Tegal

Pencetak Gol: Kevin Mina 1', Raja Siregar 35', Mochamad Arifin 72' - Ferdinan Sinaga 15', 74', Rafly Ariyanto 41', 53'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ferdinan Sinaga (Persekat Tegal)

7 Oktober 2024 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 195

Wasit: Idfi Akbar

Nusantara United FC 1-1 PSIM Yogyakarta

Pencetak Gol: Supardi Nasir 45+1' - Saldi Amiruddin 55'

Pemain Terbaik Pertandingan: Saldi Amiruddin (PSIM Yogyakarta)

7 Oktober 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 153

Wasit: Abdul Aziz

Bhayangkara Presisi FC 1-0 Adhyaksa Farmel FC

Pencetak Gol: Felipe Ferreira 47'

Pemain Terbaik Pertandingan: Andy Setyo (Bhayangkara Presisi FC)

Pekan ke-7

12 Oktober 2024 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 4.632

Wasit: Harmoko

Persiku Kudus 0-0 Bhayangkara Presisi FC

Pemain Terbaik Pertandingan: I Putu Gede (Bhayangkara Presisi FC)

12 Oktober 2024 - Stadion Mandala Krida, Yogayakarta

Penonton: 7.013

Wasit: Mustafa Kamal

PSIM Yogyakarta 5-0 Persikas Subang

Pencetak Gol: Yudha Alkanza 8', Rafael Rodrigues 11' (pen.), 58', Arya Gerryan 38', Savio Sheva 77'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rafael Rodrigues (PSIM Yogyakarta)

13 Oktober 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 2.171

Wasit: Luth Ferdian

Persekat Tegal 1-2 Nusantara United FC

Pencetak Gol: Felipe Ryan 60' (pen.) - Oky Kharisma 19', Qischil Gandrum 41'

Kartu Merah: Firmasnyah 87', Kevin Armedyah 90+6' (Persekat Tegal) - Irfan Afghoni (Nusantara United FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Bhima Wibnu (Nusantara United FC)

13 Oktober 2024 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 0

Wasit: Rihendra Purba

Adhyaksa Farmel FC 3-1 Persipa Pati[10]

Pencetak Gol: Aleksa Andrejic 21', Sehabudin Ahmad 78', Dave Mustaine 82' (pen.) - Sunday Song 53' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Sehabudin Ahmad (Adhyaksa Farmel FC)

Pekan ke-8

20 Oktober 2024 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 5.178

Wasit: Dandi Surama Torong

Persiku Kudus 0-5 PSIM Yogyakarta

Pencetak Gol: Arlyansyah Abdulmanan 29', Yusaku Yamader 49', Yudha Alkanza 57', Rafael Rodrigues 79', Savio Sheva 85'

Pemain Terbaik Pertandingan: Yudha Alkanza (PSIM Yogyakarta)

20 Oktober 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 0

Wasit: Abdul Aziz

Persekat Tegal 0-2 Adhyaksa Farmel FC[11]

Pencetak Gol: Afriansyah 70', Sehabudin Ahmad 81'

Pemain Terbaik Pertandingan: Kadir Toyo (Adhyaksa Farmel FC)

21 Oktober 2024 - Stadion Moch. Soebroto, Magelang

Penonton: 715

Wasit: Hamdi

Persijap Jepara 0-2 Bhayangkara Presisi FC

Pencetak Gol: Wahyu Subo Seto 11', Arif Satria 39'

Pemain Terbaik Pertandingan: Arif Satria (Bhayangkara Presisi FC)

21 Oktober 2024 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 200

Wasit: Nyoto Nurhadi

Persipa Pati 1-0 Persikas Subang

Pencetak Gol: Hasan Husain 19'

Pemain Terbaik Pertandingan: Hasan Husain (Persipa Pati)

Putaran Kedua

Pekan ke-9

26 Oktober 2024 - Stadion Sriwedari, Surakarta

Penonton: 0

Wasit: Harmoko

Adhyaksa Farmel FC 0-1 Persijap Jepara[12]

Pencetak Gol: Indra Arya 17'

Kartu Merah: Galuh Nata 63' (Adhyaksa Farmel FC) - David Laly 80' (Persijap Jepara)

Pemain Terbaik Pertandingan: Indra Arya (Persijap Jepara)

27 Oktober 2024 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 9.304

Wasit: Irul Hidayat

PSIM Yogyakarta 3-0 Persekat Tegal

Pencetak Gol: Arlyansyah Abdulmanan 44', Rafael Rodrigues 48', Savio Sheva 77'

Kartu Merah: Dandi Maulana 19' (Persekat Tegal)

Pemain Terbaik Pertandingan: Rafael Rodrigues (PSIM Yogyakarta)

27 Oktober 2024 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 481

Wasit: Louis Ridho

Persikas Subang 0-1 Persiku Kudus

Pencetak Gol: Zola Anggoro 23'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jajang Mulyana (Persiku Kudus)

27 Oktober 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 180

Wasit: Bangkit Sanjaya

Bhayangkara Presisi FC 2-1 Nusantara United FC

Pencetak Gol: Frengky Missa 28', Sani Rizki 90+1' - Bhima Wibnu 77'

Pemain Terbaik Pertandingan: Sani Rizki (Bhayangkara Presisi FC)

Pekan ke-10

9 November 2024 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 2.767

Wasit: Luth Ferdian

Persiku Kudus 1-1 Nusantara United FC

Pencetak Gol: Ronny Maza 86' - Oky Kharisma 90+12'

Pemain Terbaik Pertandingan: Supardi Nasir (Nusantara United FC)

9 November 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 0

Wasit: Choirudin

Persekat Tegal 1-3 Persijap Jepara[13]

Pencetak Gol: Rafly Ariyanto 46' - Indra Arya 12', Rizki Hidayat 37', Ardi Ardiana 90+1'

Pemain Terbaik Pertandingan: Indra Arya (Persijap Jepara)

10 November 2024 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 872

Wasit: Mustafa Kamal

Persipa Pati 1-1 Bhayangkara Presisi FC

Pencetak Gol: Mirkomil Lokaev 52' - Ilija Spasojevic 70'

Pemain Terbaik Pertandingan: Mateo Palacios (Persipa Pati)

10 November 2024 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 302

Wasit: Roberto Putra

Persikas Subang 1-2 Adhyaksa Farmel FC

Pencetak Gol: Muhammad Isa 41' - Afriansyah 30', Aleksa Andrejic 65'

Pemain Terbaik Pertandingan: Dedi Hartono (Adhyaksa Farmel FC)

Pekan ke-11

15 November 2024 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 615

Wasit: Harmoko

Nusantara United FC 0-0 Persipa Pati

Pemain Terbaik Pertandingan: I Made Meiyana (Persipa Pati)

15 November 2024 - Stadion Moch. Soebroto, Magelang

Penonton: 1.950

Wasit: Abdul Aziz

Persijap Jepara 0-0 Persiku Kudus

Pemain Terbaik Pertandingan: Renshi Yamaguchi (Persiku Kudus)

16 November 2024 - Stadion Sriwedari, Surakarta

Penonton: 150

Wasit: Nyoto Nurhadi

Adhyaksa Farmel FC 0-0 PSIM Yogyakarta

Kartu Merah: Dave Mustaine 78' (Adhyaksa Farmel FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Yusaku Yamadera (PSIM Yogyakarta)

16 November 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 72

Wasit: Zetman Pangaribuan

Bhayangkara Presisi FC 7-0 Persikas Subang

Pencetak Gol: Dendy Sulistyawan 4', Felipe Ferreira 31', Matias Mier 41', Muhammad Hargianto 45+1', Ilija Spasojevic 53', Sani Rizki 90', Arif Satria 90+3'

Pemain Terbaik Pertandingan: Frengky Missa (Bhayangkara Presisi FC)

Pekan ke-12

19 November 2024 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 480

Wasit: Louis Ridho

Nusantara United FC 0-0 Persekat Tegal

Pemain Terbaik Pertandingan: Iuri Barbosa (Persekat Tegal)

20 November 2024 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 414

Wasit: Zulfriadi

Persikas Subang 1-0 PSIM Yogyakarta

Pencetak Gol: Muhammad Isa 89'

Pemain Terbaik Pertandingan: Supriyadi (Persikas Subang)

20 November 2024 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 250

Wasit: Agus Walyono

Persipa Pati 1-1 Adhyaksa Farmel FC

Pencetak Gol: Ahmed Syuhada 14' - Aleksa Andrejic 68'

Pemain Terbaik Pertandingan: I Made Meiyana (Persipa Pati)

20 November 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 178

Wasit: Roberto Putra

Bhayangkara Presisi FC 0-0 Persiku Kudus

Pemain Terbaik Pertandingan: Dany Saputra (Persiku Kudus)

Pekan ke-13

1 Desember 2024 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 5.941

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

PSIM Yogyakarta 5-0 Nusantara United FC

Pencetak Gol: Rafael Rodrigues 45+1' (pen.), 72', 77', Arlyansyah Abdulmanan 63', Irvan Mofu 90+1'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rafael Rodrigues (PSIM Yogyakarta)

1 Desember 2024 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 2.477

Wasit: Agus Fauzan Arifin

Persipa Pati 1-1 Persijap Jepara

Pencetak Gol: Mirkomil Lokaev 84' - Elias 90+3' (pen.)

Gagal Penalti: Sunday Song 45+4' (Persipa Pati)

Kartu Merah: Murdaim 90+2' (Persipa Pati)

Pemain Terbaik Pertandingan: Fikron Afriyanto (Persijap Jepara)

1 Desember 2024 - Stadion Sriwedari, Surakarta

Penonton: 98

Wasit: Rihendra Purba

Adhyaksa Farmel FC 1-1 Bhayangkara Presisi FC

Pencetak Gol: Aleksa Andrejic 38' - Dendy Sulistyawan 45+1'

Pemain Terbaik Pertandingan: Dendy Sulistyawan (Bhayangkara Presisi FC)

1 Desember 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 0

Wasit: Dandi Surama Torong

Persekat Tegal 4-0 Persikas Subang[14]

Pencetak Gol: Rafly Ariyanto 12', Felipe Ryan 65' (pen.), 72', Ibrahim Abou Dicko 79'

Pemain Terbaik Pertandingan: Felipe Ryan (Persekat Tegal)

Pekan ke-14

7 Desember 2024 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 0

Wasit: Harmoko

Persijap Jepara 0-0 PSIM Yogyakarta[15]

Pemain Terbaik Pertandingan: Savio Sheva (PSIM Yogyakarta)

7 Desember 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 104

Wasit: Yoko Supriyanto

Bhayangkara Presisi FC 0-0 Persekat Tegal

Pemain Terbaik Pertandingan: Ruben Sanadi (Bhayangkara Presisi FC)

8 Desember 2024 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 5.475

Wasit: Nyoto Nurhadi

Persiku Kudus 0-1 Persipa Pati

Pencetak Gol: Rifai Hi Marsi 89'

Pemain Terbaik Pertandingan: Wahyu Sukarta (Persipa Pati)

8 Desember 2024 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 630

Wasit: Luth Ferdian

Nusantara United FC 4-2 Persikas Subang

Pencetak Gol: Irfan Afghoni 38', Pandi Lestaluhu 68', 83', Arif I'tibar 78' - Eeng Supriyadi 27', Hamdan Zamzani 43' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Pandi Lestaluhu (Nusantara United FC)

Pekan ke-15

14 Desember 2024 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 365

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

Persikas Subang 0-4 Persijap Jepara

Pencetak Gol: David Laly 36', Rosalvo Candido 48', Prince Kallon 72', Safna Delpi 76'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rakhmatsho Rakhmatzoda (Persijap Jepara)

14 Desember 2024 - Stadion Sriwedari, Surakarta

Penonton: 91

Wasit: Choirudin

Adhyaksa Farmel FC 2-0 Nusantara United FC

Pencetak Gol: Aleksa Andrejic 62', Andreas Ado 65'

Pemain Terbaik Pertandingan: Dedi Hartono (Adhyaksa Farmel FC)

15 Desember 2024 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 5.705

Wasit: Dandi Surama Torong

PSIM Yogyakarta 1-0 Persipa Pati

Pencetak Gol: Muammar Khadafi 5'

Pemain Terbaik Pertandingan: Muammar Khadafi (PSIM Yogyakarta)

15 Desember 2024 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 0

Wasit: Rihendra Purba

Persekat Tegal 2-1 Persiku Kudus[16]

Pencetak Gol: Rafly Ariyanto 18', Felipe Ryan 33' (pen.) - Kito Chandra 86'

Pemain Terbaik Pertandingan: Firmansyah (Persekat Tegal)

Pekan ke-16

18 Desember 2024 - Stadion Moch. Soebroto, Magelang

Penonton: 545

Wasit: Louis Ridho

Persijap Jepara 3-0 Nusantara United FC

Pencetak Gol: Rizki Hidayat 14', Rosalvo Candido 21', 41'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rakhmatsho Rakhmatzoda (Persijap Jepara)

19 Desember 2024 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 983

Wasit: Subro Malisi

Persiku Kudus 1-2 Adhyaksa Farmel FC

Pencetak Gol: Abi Defa 10' - Ivan Marić 63', Faisol Yunus 75'

Pemain Terbaik Pertandingan: Makan Konate (Adhyaksa Farmel FC)

19 Desember 2024 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 6.032

Wasit: Yongky Pratama

PSIM Yogyakarta 1-2 Bhayangkara Presisi FC

Pencetak Gol: Rafael Rodrigues 44' (pen.) - Frengky Missa 19', 50'

Pemain Terbaik Pertandingan: Frengky Missa (Bhayangkara Presisi FC)

20 Desember 2024 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 856

Wasit: Mansyur

Persipa Pati 1-0 Persekat Tegal

Pencetak Gol: Silvio Escobar 35'

Pemain Terbaik Pertandingan: Silvio Escobar (Persipa Pati)

Pekan ke-17

4 Januari 2025 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 1.643

Wasit: Choirudin

Persiku Kudus 2-0 Persikas Subang

Pencetak Gol: Crah Angger 20', Jajang Mulyana 33'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jehan Pahlevi (Persiku Kudus)

4 Januari 2025 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 3.504

Wasit: Subro Malisi

Persekat Tegal 0-0 PSIM Yogyakarta

Kartu Merah: Muhammad Fariz 69' (PSIM Yogyakarta)

Pemain Terbaik Pertandingan: Muammar Khadafi (PSIM Yogyakarta)

5 Januari 2025 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 565

Wasit: Dandi Surama Torong

Nusantara United FC 0-1 Bhayangkara Presisi FC

Pencetak Gol: Frengky Missa 65'

Pemain Terbaik Pertandingan: Dendy Sulistyawan (Bhayangkara Presisi FC)

5 Januari 2025 - Stadion Gelora Bumi Kartini, Jepara

Penonton: 8.145

Wasit: Nyoto Nurhadi

Persijap Jepara 0-0 Adhyaksa Farmel FC

Kartu Merah: Galuh Nata 86' (Adhyaksa Farmel FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Obet Choiri (Adhyaksa Farmel FC)

Pekan ke-18

11 Januari 2025 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 7.134

Wasit: Nugroho Supriyanto

PSIM Yogyakarta 2-0 Persiku Kudus

Pencetak Gol: Arlyansyah Abdulmanan 10', Omid Popalzay 43'

Pemain Terbaik Pertandingan: Omid Popalzay (PSIM Yogyakarta)

11 Januari 2025 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 354

Wasit: Harmoko                                                                      

Persikas Subang 1-0 Persipa Pati

Pencetak Gol: Fadil Redian 90+1'

Pemain Terbaik Pertandingan: Razan Syifa (Persikas Subang)

11 Januari 2025 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 132

Wasit: Bangkit Sanjaya

Bhayangkara Presisi FC 4-0 Persijap Jepara

Pencetak Gol: Ilija Spasojevic 13', 23', Fareed Sadat 89', Sani Rizki 90+3'

Pemain Terbaik Pertandingan: Muhammad Hargianto (Bhayangkara Presisi FC)

11 Januari 2025 - Stadion Sriwedari, Surakarta

Penonton: 96

Wasit: Roberto Putra

Adhyaksa Farmel FC 0-2 Persekat Tegal

Pencetak Gol: Rafly Ariyanto 63', 67'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rafly Ariyanto (Persekat Tegal)

Klasemen Akhir Grup III[17]

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

Persela Lamongan (QF)

14

7

5

2

23-13

26

2

Deltras FC (QF)

14

6

7

1

22-11

25

3

Persipura Jayapura (X)

14

7

2

5

25-14

23

4

Persibo Bojonegoro (X)

14

7

2

5

25-17

23

5

Persipal FC (X)

14

6

4

4

18-18

22

6

Gresik United FC (X)

14

6

3

5

18-16

21

7

RANS Nusantara FC (X)

14

2

3

9

9-36

9

8

Persewar Waropen (X)

14

1

2

11

16-31

-4

Aturan penentuan peringkat: (1) Poin; (2) Poin head-to-head; (3) Selisih gol head-to-head; (4) Jumlah gol head-to-head; (5) Selisih gol; (6) Jumlah gol; (7) Poin fair play; dan (8) Undian.

(QF) : Babak 8 Besar - (X) : Babak Playoff

Hasil Pertandingan

Putaran Pertama

Pekan ke-1

7 September 2024 - Stadion Letjen H. Soedirman, Bojonegoro

Penonton: 8.025

Wasit: Zetman Pangaribuan

Persibo Bojonegoro 2-1 Gresik United FC

Pencetak Gol: Osas Saha 6', Jahanbakhsh Taher 25' - Azamat Abdullaev 28'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jahanbakhsh Taher (Persibo Bojonegoro)

8 September 2024 - Stadion Gawalise, Palu

Penonton: 6.225

Wasit: Idfi Akbar

Persipal FC 3-2 Persewar Waropen

Pencetak Gol: Azis Hutagalung 22', Agim Fariansyah 40', Rangga Pratama 45' (GBD) - Victor Pae 49', Joshua Isir 57'

Kartu Merah: Agim Fariansyah 89' (Persipal FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Azis Hutagalung (Persipal FC)

8 September 2024 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 2.253

Wasit: Abdul Aziz

RANS Nusantara FC 1-0 Persipura Jayapura

Pencetak Gol: Ismael Dunga 37'

Kartu Merah: Vikra Fahlepi 90+4' (Rans FC) - Gunansar Mandowen 90+4' (Persipura Jayapura)

Pemain Terbaik Pertandingan: Joalisson Oliveira (RANS Nusantara FC)

8 September 2024 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 6.743

Wasit: Hamdi

Persela Lamongan 2-2 Deltras FC

Pencetak Gol: Ezechiel Ndouasel 56' (pen.), Samsul Arif 73' - Dwiki Mardiyanto 31', 85'

Pemain Terbaik Pertandingan: Muhammad Idris (Deltras FC)

Pekan ke-2

20 September 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 781

Wasit: Fibay Rahmatullah

Persewar Waropen 0-1 Persela Lamongan

Pencetak Gol: Ezechiel Ndouasel 85'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rafiud Drajat (Persela Lamongan)

20 September 2024 - Stadion Brawijaya, Kediri

Penonton: 312

Wasit: Ridwan Pahala

Deltras FC 1-1 Persipal FC

Pencetak Gol: Artur Vieira 76' - Azis Hutagalung 88'

Pemain Terbaik Pertandingan: Azis Hutagalung (Persipal FC)

21 September 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 5.267

Wasit: Agus Fauzan Arifin

Persipura Jayapura 1-2 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Ramai Rumakiek 2' - Jahanbakhsh Taher 17', Enzo Célestine 74'

Pemain Terbaik Pertandingan: Nurhidayat (Persibo Bojonegoro)

21 September 2024 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 1.107

Wasit: Roberto Putra

Gresik United FC 3-0 RANS Nusantara FC

Pencetak Gol: Renan Silva 32', 47', Djordje Maksimovic 81'

Pemain Terbaik Pertandingan: Renan Silva (Gresik United FC)

Pekan ke-3

25 September 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 2.371

Wasit: Idfi Akbar

Persipura Jayapura 0-1 Persela Lamongan

Pencetak Gol: Ezechiel Ndouasel 74'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ezechiel Ndouasel (Persela Lamongan)

25 September 2024 - Stadion Gawalise, Palu

Penonton: 7.208

Wasit: Nugroho Supriyanto

Persipal FC 1-0 Gresik United FC

Pencetak Gol: Rendy Saputra 7'

Pemain Terbaik Pertandingan: Azis Hutagalung (Persipal FC)

25 September 2024 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 0

Wasit: Mustafa Kamal

RANS Nusantara FC 0-0 Deltras FC

Pemain Terbaik Pertandingan: Amar Fadzillah (Deltras FC)

26 September 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 1.814

Wasit: Abdul Aziz

Persewar Waropen 2-3 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Alfons Migau 45+4', Victor Pae 58' - Osas Saha 8', Vitor Barata 21', Enzo Celestine 27'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-4

6 Oktober 2024 - Stadion Brawijaya, Kediri

Penonton: 0

Wasit: Axel Febrian Sinaga

Deltras FC 2-0 Persewar Waropen[18]

Pencetak Gol: Artur Vieira 50', Safitra Udu 54'

Pemain Terbaik Pertandingan: Amar Fadzillah (Deltras FC)

6 Oktober 2024 - Stadion Letjen H. Soedirman, Bojonegoro

Penonton: 3.174

Wasit: Eko Saputra

Persibo Bojonegoro 1-0 Persipal FC

Pencetak Gol: Osas Saha 22'

Pemain Terbaik Pertandingan: Otavio Dutra (Persibo Bojonegoro)

6 Oktober 2024 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 1.138

Wasit: Fibay Rahmatullah

Gresik United FC 0-0 Persipura Jayapura

Pemain Terbaik Pertandingan: Rizky Maulana (Persipura Jayapura)

7 Oktober 2024 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 4.579

Wasit: Ridwan Pahala

Persela Lamongan 1-1 RANS Nusantara FC

Pencetak Gol: Ezechiel Ndouasel 42' - Ismael Dunga 90+2'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ezechiel Ndouasel (Persela Lamongan)

Pekan ke-5

11 Oktober 2024 - Stadion Brawijaya, Kediri

Penonton: 0

Wasit: Zetman Pangaribuan

Deltras FC 2-0 Persipura Jayapura[19]

Pencetak Gol: Safitra Udu 80', Thaufan Hidayat 90'

Pemain Terbaik Pertandingan: Safitra Udu (Deltras FC)

11 Oktober 2024 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 218

Wasit: Choirudin

Gresik United FC 1-0 Persewar Waropen

Pencetak Gol: Kahar Muzakkar 38'

Pemain Terbaik Pertandingan: Kahar Muzakkar (Gresik United FC)

12 Oktober 2024 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 200

Wasit: Axel Febrian Sinaga

RANS Nusantara FC 0-3 Persipal FC

Pencetak Gol: Mohammad Said 38', Daffa Sahrian 49', Rabbani Tasnim 67'

Pemain Terbaik Pertandingan: Dedi Tri Maulana (Persipal FC)

12 Oktober 2024 - Stadion Letjen H. Soedirman, Bojonegoro

Penonton: 8.372

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

Persibo Bojonegoro 2-0 Persela Lamongan

Pencetak Gol: Jahanbakhsh Taher 31', Osas Saha 66'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jahanbakhsh Taher (Persibo Bojonegoro)

Pekan ke-6

26 Oktober 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 2.781

Wasit: Nyoto Nurhadi

Persipura Jayapura 2-1 Persewar Waropen

Pencetak Gol: Arody Uopdana 36', Ramai Rumakiek 60' - Victor Pae 67' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Elisa Basna (Persipura Jayapura)

26 Oktober 2024 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 352

Wasit: Subro Malisi

RANS Nusantara FC 2-2 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Jo Santos 40' (pen.), Agung Supriyanto 83' - Osas Saha 30', Jahanbakhsh Taher 90+4'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jahanbakhsh Taher (Persibo Bojonegoro)

27 Oktober 2024 - Stadion Gawalise, Palu

Penonton: 8.137

Wasit: Zetman Pangaribuan

Persipal FC 1-1 Persela Lamongan

Pencetak Gol: Rendy Saputra 5' - Samsul Arif 85'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rendy Saputra (Persipal FC)

28 Oktober 2024 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 971

Wasit: Agus Walyono

Gresik United FC 1-1 Deltras FC

Pencetak Gol: Azamat Abdullaev 76' - Artur Vieira 90+2'

Pemain Terbaik Pertandingan: Artur Vieira (Deltras FC)

Pekan ke-7

8 November 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 260

Wasit: Agus Walyono

Persewar Waropen 1-2 RANS Nusantara FC

Pencetak Gol: Alberto Yumame 58' - Syaiful Indra 5', Iqbal Hadi 30'

Pemain Terbaik Pertandingan: Iqbal Hadi (RANS Nusantara FC)

9 November 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 2.051

Wasit: Louis Ridho

Persipura Jayapura 4-0 Persipal FC

Pencetak Gol: Arody Uopdana 16', 32', Gunansar Mandowen 50', Boaz Solossa 84'

Pemain Terbaik Pertandingan: Elisa Basna (Persipura Jayapura)

10 November 2024 - Stadion Letjen H. Soedirman, Bojonegoro

Penonton: 7.617

Wasit: Irfan Wahyu Wijanarko

Persibo Bojonegoro 0-0 Deltras FC

Pemain Terbaik Pertandingan: Artur Vieira (Deltras FC)

10 November 2024 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 0

Wasit: Steven Yubel Poli

Persela Lamongan 3-1 Gresik United FC[20]

Pencetak Gol: Ezechiel Ndouasel 19', 56', 90+2' - Renan Silva 90+2' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Ezechiel Ndouasel (Persela Lamongan)

Putaran Kedua

Pekan ke-8

13 November 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 205

Wasit: Mansyur

Persewar Waropen 2-2 Persipal FC

Pencetak Gol: Victor Pae 53' (pen.), Samuel Gwijangge 90+7' - Fikri Ardiansyah 18', Daffa Sahrian 39'

Pemain Terbaik Pertandingan: Azis Hutagalung (Persipal FC)

14 November 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 4.125

Wasit: Nugroho Supriyanto

Persipura Jayapura 4-0 RANS Nusantara FC

Pencetak Gol: Ali Nouri 17' (pen.), Ramai Rumakiek 32', Marinus Wanewar 73', Rafael Sunuk 89'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ramai Rumakiek (Persipura Jayapura)

15 November 2024 - Stadion Gelora Delta, Sidoarjo

Penonton: 5.559

Wasit: Bangkit Sanjaya

Deltras FC 2-2 Persela Lamongan

Pencetak Gol:

Emerson Carioca 60', Dwiki Mardiyanto 90+1' - Ezechiel Ndouasel 75', 90+2'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ezechiel Ndouasel (Persela Lamongan)

15 November 2024 - Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik

Penonton: 5.356

Wasit: Idfi Akbar

Gresik United FC 1-0 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Joko Supriyanto 88'

Pemain Terbaik Pertandingan: Joko Supriyanto (Gresik United FC)

Pekan ke-9

1 Desember 2024 - Stadion Gawalise, Palu

Penonton: 3.700

Wasit: Agung Suhanda

Persipal FC 2-1 Deltras FC

Pencetak Gol: Fikri Ardiansyah 3', 8' - Thaufan Hidayat 13'

Pemain Terbaik Pertandingan: Fikri Ardiansyah (Persipal FC)

1 Desember 2024 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 0

Wasit: Zetman Pangaribuan

RANS Nusantara FC 0-2 Gresik United FC[21]

Pencetak Gol: Kahar Muzakkar 71', 84'

Pemain Terbaik Pertandingan: Kahar Muzakkar (Gresik United FC)

1 Desember 2024 - Stadion Letjen H. Soedirman, Bojonegoro

Penonton: 2.140

Wasit: Mustafa Kamal

Persibo Bojonegoro 2-3 Persipura Jayapura

Pencetak Gol: Osas Saha 9', Enzo Celestine 68' - Arody Uopdana 5', Ramai Rumakiek 16', 56'

Kartu Merah: Nurhidayat 53' (Persibo Bojonegoro) - Gunansar Mandowen 90+7' (Persipura Jayapura)

Pemain Terbaik Pertandingan: Ramai Rumakiek (Persipura Jayapura)

1 Desember 2024 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 0

Wasit: Nugroho Supriyanto

Persela Lamongan 3-0 Persewar Waropen[22]

Pekan ke-10

6 Desember 2024 - Stadion Letjen H. Soedirman, Bojonegoro

Penonton: 356

Wasit: Ridwan Pahala

Persibo Bojonegoro 3-0 Persewar Waropen

Pencetak Gol: Diandra Diaz 38', Yohanes Pahabol 63', 67'

Pemain Terbaik Pertandingan: Yohanes Pahabol (Persibo Bojonegoro)

6 Desember 2024 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 3.296

Wasit: Irul Hidayat

Persela Lamongan 2-1 Persipura Jayapura

Pencetak Gol: Ezechiel Ndouasel 33' (pen.), Esteban Vizcarra 50' - Boaz Solossa 90+4' (pen.)

Kartu Merah: Rafiud Drajat 54' (Persela Lamongan)

Pemain Terbaik Pertandingan: Esteban Vizcarra (Persela Lamongan)

7 Desember 2024 - Stadion Gelora Delta, Sidoarjo

Penonton: 3.123

Wasit: Agus Fauzan Arifin

Deltras FC 3-0 RANS Nusantara FC

Pencetak Gol: Thaufan Hidayat 34', 45+2', Emerson Carioca 39' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Thaufan Hidayat (Deltras FC)

7 Desember 2024 - Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik

Penonton: 3.373

Wasit: Abdul Aziz

Gresik United FC 3-2 Persipal FC

Pencetak Gol: Renan Silva 18' (pen.), Soni Setiawan 45+3', Kahar Muzakkar 90+5' - Fikri Ardiansyah 40', Rosul Ma'arif 60'

Kartu Merah: Fikri Ardiansyah 89' (Persipal FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Renan Silva (Gresik United FC)

Pekan ke-11

14 Desember 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 1.571

Wasit: Bangkit Sanjaya

Persipura Jayapura 3-1 Gresik United FC

Pencetak Gol: Ramai Rumakiek 1', 52' (pen.), 70' (pen.) - Dicky Kurniawan 67'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ramai Rumakiek (Persipura Jayapura)

14 Desember 2024 - Stadion Gawalise, Padang

Penonton: 5.100

Wasit: Hamdi

Persipal FC 1-0 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Pandi Pulu 39'

Kartu Merah: Teguh Pangestu 90' (Persipal FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Rajiv Abizal (Persipal FC)

14 Desember 2024 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 50

Wasit: Idfi Akbar

RANS Nusantara FC 0-3 Persela Lamongan

Pencetak Gol: Ezechiel Ndouasel 13', Rayhan Utina 26', Anderson 73'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rayhan Utina (Persela Lamongan)

15 Desember 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 0

Wasit: Fibay Rahmatullah

Persewar Waropen 1-2 Deltras FC[23]

Pencetak Gol: Melianus Maker 75' - Safitra Udu 12', Emerson Carioca 41'

Pemain Terbaik Pertandingan: Emerson Carioca (Deltras FC)  

Pekan ke-12

20 Desember 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 1.682

Wasit: Ridwan Pahala

Persipura Jayapura 1-1 Deltras FC

Pencetak Gol: Ramai Rumakiek 44' - Emerson Carioca 27'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

21 Desember 2024 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 0

Wasit: Agus Fauzan Arifin

Persewar Waropen 1-1 Gresik United FC[24]

Pencetak Gol: Melianus Maker 88' - Renan Silva 90+4' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Sheva Ananda (Persewar Waropen)

21 Desember 2024 - Stadion Gawalise, Palu

Penonton: 5.428

Wasit: Axel Febrian Sinaga

Persipal FC 2-0 RANS Nusantara FC

Pencetak Gol: Pandi Pulu 64', Risqki Utomo 69'

Kartu Merah: Akbar Haris 87' (RANS Nusantara FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Rendy Saputra (Persipal FC)

21 Desember 2024 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 11.185

Wasit: Agung Suhanda

Persela Lamongan 3-1 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Ezechiel Ndouasel 17', Hasim Kipuw 72', Arsyad Yusgiantoro 90' - Amir Hamzah 90+4'

Pemain Terbaik Pertandingan: Hasim Kipuw (Persela)

Pekan ke-13

4 Januari 2025 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 0

Wasit: Zetman Pangaribuan

Persewar Waropen 1-3 Persipura Jayapura[25]

Pencetak Gol: Yulyan Tjoe 37' - Yohanis Nabar 8', Ramai Rumakiek 90+3', 90+7'

Kartu Merah: Yanto Basna 77' (Persewar Waropen)

Pemain Terbaik Pertandingan: Elfis Harewan (Persipura Jayapura)

4 Januari 2025 - Stadion Letjen H. Soedirman, Bojonegoro

Penonton: 2.190

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

Persibo Bojonegoro 7-0 RANS Nusantara FC

Pencetak Gol: Osas Saha 6', 49', 72', Vitor Barata 31', 81', Jahanbakhsh Taher 42', Enzo Celestine 64'

Pemain Terbaik Pertandingan: Vitor Barata (Persibo Bojonegoro)

5 Januari 2025 - Stadion Gelora Delta, Sidoarjo

Penonton: 6.192

Wasit: Zulfriadi

Deltras FC 2-1 Gresik United FC

Pencetak Gol: Sekou Sylla 9', Wigi Pratama 26' - Alif Jaelani 55'

Pemain Terbaik Pertandingan: Wigi Pratama (Deltras FC)

5 Januari 2025 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 7.301

Wasit: Agus Walyono

Persela Lamongan 0-0 Persipal FC

Pemain Terbaik Pertandingan: Azis Hutagalung (Persipal FC)

Pekan ke-14

11 Januari 2025 - Stadion Gawalise, Palu

Penonton: 8.231

Wasit: Agus Fauzan Arifin

Persipal FC 0-3 Persipura Jayapura

Pencetak Gol: Elisa Basna 42', Arody Uopdana 64', Reno Salampessy 90+3'

Kartu Merah: Mohammad Said 81' (Persipal FC) - Urbanus Lasol 90+1' (Persipura Jayapura)

Pemain Terbaik Pertandingan: Elisa Basna (Persipura Jayapura)

11 Januari 2025 - Stadion Gelora Delta, Sidoarjo

Penonton: 3.367

Wasit: Idfi Akbar

Deltras FC 3-0 Persibo Bojonegoro[26]

Pencetak Gol: Emerson Carioca 8'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

11 Januari 2025 - Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik

Penonton: 5.321

Wasit: Mansyur

Gresik United FC 2-1 Persela Lamongan

Pencetak Gol: Wilkson 2', Dicky Kurniawan 67' - Joko Supriyanto 39' (GBD)

Pemain Terbaik Pertandingan: Dicky Kurniawan (Gresik United FC)

11 Januari 2025 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 150

Wasit: Abdul Aziz

RANS Nusantara FC 3-5 Persewar Waropen

Pencetak Gol: Wiga Brilian 8', 62', Ivan Veras 10' - Salvador Ayomi 41', Maikelgregorio Koro 47', Daud Kararbo 51', Yulyan Tjoe 87', Melianus Maker 90+4'

Pemain Terbaik Pertandingan: Maikelgregorio Koro (Persewar Waropen)

Babak Playoff:

Klasemen Akhir Grup H

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

PSMS Medan

6

5

0

1

14-2

15

2

Sriwijaya FC

6

3

0

3

8-8

9

3

Nusantara United FC (D)

6

2

1

3

6-12

7

4

Persikota Tangerang  (D)

6

1

1

4

8-14

4

Aturan penentuan peringkat: (1) Poin; (2) Poin head-to-head; (3) Selisih gol head-to-head; (4) Jumlah gol head-to-head; (5) Selisih gol; (6) Jumlah gol; (7) Poin fair play; dan (8) Undian.

(D) : Degradasi

Hasil Pertandingan

Putaran Pertama

Pekan ke-1

19 Januari 2025 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 847

Wasit: Mustafa Kamal

PSMS Medan 2-0 Sriwijaya FC

Pencetak Gol: Aidun Utami 27', Rachmad Hidayat 29'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

20 Januari 2025 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 470

Wasit: Agus Walyono

Nusantara United FC 1-0 Persikota Tangerang

Pencetak Gol: Qischil Gandrum 79'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-2

24 Januari 2025 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 0

Wasit: Yoko Supriyanto

Persikota Tangerang 0-4 PSMS Medan[27]

Pencetak Gol: Rachmad Hidayat 16', Juninho Cabral 36', 59', Mohammad Kanu 84'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

24 Januari 2025 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 4.281

Wasit: Luth Ferdian

Sriwijaya FC 3-0 Nusantara United FC

Pencetak Gol: Muhammad Fadly 26', Fachri Alhayani 29', Masagus Zakaria 90+1'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-3

30 Januari 2025 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 494

Wasit: Hamdi

Nusantara United FC 0-1 PSMS Medan

Pencetak Gol: Imam Bagus 90+3'

Pemain Terbaik Pertandingan: Fakhrurrazi Quba (PSMS Medan)

30 Januari 2025 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 0

Wasit: Abdul Aziz

Persikota Tangerang 4-2 Sriwijaya FC[28]

Pencetak Gol: Sirvi Arvani 5', 70', 73' (pen.), Brandão 10' - Reyhan Firdaus 51', 59'

Pemain Terbaik Pertandingan: Sirvi Arvani (Persikota Tangerang)

Putaran Kedua

Pekan ke-4

4 Februari 2025 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 538

Wasit: Steven Yubel Poli

PSMS Medan 4-0 Nusantara United FC

Pencetak Gol: Ikhsan Chan 27', Aidun Utami 52', Juninho Cabral 64', Muhammad Hamzaly 90+3'

Pemain Terbaik Pertandingan: Juninho Cabral (PSMS Medan)

4 Februari 2025 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 4.653

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

Sriwijaya FC 1-0 Persikota Tangerang

Pencetak Gol: Arbeta Rockyawan 14' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-5

10 Februari 2025 - Stadion Benteng Reborn, Tangerang

Penonton: 0

Wasit: Mustafa Kamal

Persikota Tangerang 3-3 Nusantara United FC[29]

Pencetak Gol: Sirvi Arvani 12', Guy Junior 68' (pen.), Yudha Febrian 79' - Erwin Ramdani 57', Vengko Armedya 81', 90+9'

Kartu Merah: Fandi Utomo 90+5' (Persikota Tangerang) - Ifan Izdihar 90+5' (Nusantara United FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Reksa Maulana (Persikota Tangerang)

10 Februari 2025 - Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang

Penonton: 7.221

Wasit: Nyoto Nurhadi

Sriwijaya FC 1-0 PSMS Medan

Pencetak Gol: Reyhan Firdaus 67'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-6

15 Februari 2025 - Stadion Kebo Giro, Boyolali

Penonton: 472

Wasit: Harmoko

Nusantara United FC 2-1 Sriwijaya FC

Pencetak Gol: Supardi Nasir 13', Erwin Ramdani 45' - Muhammad Fadly 2'

Kartu Merah: Jovan AlGhony 50' (Nusantara United FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

15 Februari 2025 - Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang

Penonton: 578

Wasit: Zulfriadi

PSMS Medan 3-1 Persikota Tangerang

Pencetak Gol: Aidun Utami 1', Lintang Satrio 14' (GBD), Rachmad Hidayat 39' - Luthfi El Hakim 12' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Fabio Gama (PSMS Medan)

Klasemen Akhir Grup I

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

Adhyaksa Farmel FC

6

3

3

0

8-3

12

2

FC Bekasi City

6

3

3

0

9-5

12

3

Dejan FC (D)

6

2

1

3

9-9

7

4

Persikabo 1973 (D)

6

0

1

5

8-17

1

Aturan penentuan peringkat: (1) Poin; (2) Poin head-to-head; (3) Selisih gol head-to-head; (4) Jumlah gol head-to-head; (5) Selisih gol; (6) Jumlah gol; (7) Poin fair play; dan (8) Undian.

(D) : Degradasi

Hasil Pertandingan

Putaran Pertama

Pekan ke-1

19 Januari 2025 - Stadion Sriwedari, Surakarta

Penonton: 111

Wasit: Dandi Surama Torong

Adhyaksa Farmel FC 1-1 Persikabo 1973

Pencetak Gol: Makan Konate 89' - Nikita Melnikov 13'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumukan)

19 Januari 2025 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 426

Wasit: Louis Ridho

FC Bekasi City 1-1 Dejan FC

Pencetak Gol: Rafli Asrul 89' - Riski Ramadhan 90+2'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumukan)

Pekan ke-2

24 Januari 2025 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 125

Wasit: Agus Fauzan Arifin

Dejan FC 1-2 Adhyaksa Farmel FC

Pencetak Gol: Afif Fathoni 53' - Makan Konate 36', Shafa Abdillah 56'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumukan)

24 Januari 2025 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 594

Wasit: Zulfriadi

Persikabo 1973 1-2 FC Bekasi City

Pencetak Gol: Nikita Melnikov 90' - Moon Chang-jin 36', Meghon Valpoort 72'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumukan)

Pekan ke-3

30 Januari 2025 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 315

Wasit: Rihendra Purba

FC Bekasi City 1-1 Adhyaksa Farmel FC

Pencetak Gol: Meghon Valpoort 90+11' - Aleksa Andrejic 48'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumukan)

30 Januari 2025 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 110

Wasit: Zetman Pangaribuan

Dejan FC 4-3 Persikabo 1973

Pencetak Gol: Artem Serdyuk 32', 83', Reza Fahlevi 71', Wawan Sumadi 90+6' - Nugzar Spanderashvili 18', Isfandyar 90', Nikita Melnikov 90+9' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumukan)

Putaran Kedua

Pekan ke-4

4 Februari 2025 - Stadion Sriwedari, Surakarta

Penonton: 98

Wasit: Clifford Daypuyat (Filipina)

Adhyaksa Farmel FC 0-0 FC Bekasi City

Pemain Terbaik Pertandingan: Sami El Anabi (FC Bekasi City)

4 Februari 2025 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 279

Wasit: Harmoko

Persikabo 1973 1-3 Dejan FC

Pencetak Gol: Danila Sokirchenko 56' (GBD) - Artem Serdyuk 13', 64', Wawan Sumadi 30'

Pemain Terbaik Pertandingan: Fikri Firdaus (Dejan FC)

Pekan ke-5

10 Februari 2025 - Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan

Penonton: 275

Wasit: Dandi Surama Torong

Dejan FC 0-1 FC Bekasi City

Pencetak Gol: Indra Feri 33'

Kartu Merah: Anan Lestaluhu 65' (Dejan FC) - Meghon Valpoort 62' (FC Bekasi City)

Pemain Terbaik Pertandingan: Cahya Supriadi (FC Bekasi City)

10 Februari 2025 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 50

Wasit: Roberto Putra

Persikabo 1973 0-3 Adhyaksa Farmel FC

Pencetak Gol: Aleksa Andrejic 8', 63', Makan Konate 90+2'

Pemain Terbaik Pertandingan: Makan Konate (Adhyaksa Farmel FC)

Pekan ke-6

15 Februari 2025 - Stadion Sriwedari, Surakarta

Penonton: 0

Wasit: Subro Malisi

Adhyaksa Farmel FC 1-0 Dejan FC[30]

Pencetak Gol: Makan Konate 45' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumukan)

15 Februari 2025 - Stadion Purnawarman, Purwakarta

Penonton: 777

Wasit: Luth Ferdian

FC Bekasi City 4-2 Persikabo 1973

Pencetak Gol: Titan Agung 25', Ragil Dimas 38', Alwi Fadilah 46', Rizky Padilah 79' - Nikita Melnikov 49', Redzuan Fachgi 77'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumukan)

Klasemen Akhir Grup J

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

Persiku Kudus

8

5

1

2

6-3

16

2

Persekat Tegal

8

4

1

3

12-10

13

3

Persibo Bojonegoro (X)

8

4

1

3

14-11

13

4

Gresik United FC (D)

8

3

3

2

10-8

12

5

Persewar Waropen (D)

8

0

2

6

6-16

2

Aturan penentuan peringkat: (1) Poin; (2) Poin head-to-head; (3) Selisih gol head-to-head; (4) Jumlah gol head-to-head; (5) Selisih gol; (6) Jumlah gol; (7) Poin fair play; dan (8) Undian.

(X) : Playoff Degradasi - (D) : Degradasi

Hasil Pertandingan

Putaran Pertama

Pekan ke-1

20 Januari 2025 - Stadion Letjen H. Sudirman, Bojonegoro

Penonton: 532

Wasit: Ridwan Pahala

Persibo Bojonegoro 1-0 Persiku Kudus

Pencetak Gol: Osas Saha 72'

Kartu Merah: Enzo Celestine 45+2' (Persibo Bojongoro) - Jajang Mulyana 45+2' (Persiku Kudus)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

20 Januari 2025 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 727

Wasit: Rihendra Purba

Persekat Tegal 1-2 Gresik United FC

Pencetak Gol: Arif Budiyono 90+7' - Wilkson 26', Dicky Kurniawan 48'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-2

24 Januari 2025 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 0

Wasit: Yongky Pratama

Persewar Waropen 1-2 Persekat Tegal[31]

Pencetak Gol: Yulyan Tjoe 48' - Felipe Ferreira 80', 88'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

24 Januari 2025 - Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik

Penonton: 576

Wasit: Mansyur

Gresik United FC 0-1 Persiku Kudus

Pencetak Gol: Antoni Nugroho 77'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-3

28 Januari 2025 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 2.489

Wasit: Muhammad Tri Santoso

Persiku Kudus 1-0 Persewar Waropen

Pencetak Gol: Elvateeh Akhada 25'

Kartu Merah: Yusuf Marani 90+2' (Persewar Waropen)

Pemain Terbaik Pertandingan: Renshi Yamaguchi (Persiku Kudus)

28 Januari 2025 - Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik

Penonton: 2.979

Wasit: Mustafa Kamal

Gresik United FC 4-2 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Akbar Firmansyah 51', 66', Wilkson 90+1', 90+5' - Ardi Maulana 40', Otavio Dutra 49'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-4

31 Januari 2025 - Stadion Letjen H. Sudirman, Bojonegoro

Penonton: 414

Wasit: Irul Hidayat

Persibo Bojonegoro 3-1 Persewar Waropen

Pencetak Gol: Nugroho Santoso 8', Yanto Basna 60', Barata 77' - Otavio Dutra 25' (GBD)

Kartu Merah: Yanto Basna 60' (Persewar Waropen)

Pemain Terbaik Pertandingan: Otavio Dutra (Persibo Bojonegoro)

1 Februari 2025 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 1.032

Wasit: Dandi Surama Torong

Persekat Tegal 1-0 Persiku Kudus

Pencetak Gol: Hamdi Sula 27'

Kartu Merah: Ikhfanul Alam 84' (Persiku Kudus)

Pemain Terbaik Pertandingan: Eduard Mandosir (Persekat Tegal)

Pekan ke-5

4 Februari 2025 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 57

Wasit: Sance Lawita

Persewar Waropen 0-0 Gresik United FC

Gagal Penalti: Angga Wahid 43' (Persewar Waropen)

Pemain Terbaik Pertandingan: Adzib Al Hakim (Persewar Waropen)

5 Februari 2025 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 943

Wasit: Agung Suhanda

Persekat Tegal 2-0 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Felipe Ferreira 67', Adilson Silva 90+1'

Pemain Terbaik Pertandingan: Felipe Ferreira (Persekat Tegal)

Putaran Kedua

Pekan ke-6

9 Februari 2025 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 3.909

Wasit: Clifford Daypuyat (Filipina)

Persiku Kudus 1-0 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Richard Gadze 10'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

9 Februari 2025 - Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik

Penonton: 2.029

Wasit: Irul Hidayat

Gresik United FC 2-2 Persekat Tegal

Pencetak Gol: Alif Jaelani 23', Renan Silva 45' - Chrystna Bhagascara 16', Felipe Ferreira 48'

Pemain Terbaik Pertandingan: Chrystna Bhagascara (Persekat Tegal)

Pekan ke-7

13 Februari 2025 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 2.958

Wasit: Agus Walyono

Persiku Kudus 1-0 Gresik United FC

Pencetak Gol: Jajang Mulyana 41'

Pemain Terbaik Pertandingan: Jajang Mulyana (Persiku Kudus)

13 Februari 2025 - Stadion Tri Sanja, Tegal

Penonton: 1.381

Wasit: Mustafa Kamal

Persekat Tegal 2-1 Persewar Waropen

Pencetak Gol: Hamdi Sula 16', 89' - Yulyan Tjoe 43'

Kartu Merah: Aswandanu Bagason 86' (Persekat Tegal)

Pemain Terbaik Pertandingan: Hamdi Sula (Persekat Tegal)

Pekan ke-8

16 Februari 2025 - Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik

Penonton: 1.339

Wasit: Roberto Putra

Gresik United FC 2-1 Persewar Waropen

Pencetak Gol: Wilkson 45+2', Kahar Muzakkar 67' - James Wanena 90+4'

Pemain Terbaik Pertandingan: Kahar Muzakkar (Gresik United FC)

17 Februari 2025 - Stadion Letjen H. Sudirman, Bojonegoro

Penonton: 2.043

Wasit: Eko Saputra

Persibo Bojonegoro 2-1 Persekat Tegal

Pencetak Gol: Osas Saha 57', Enzo Celestine 90+4' (pen.) - Muhammad Taufiq 76'

Kartu Merah: Muhammad Taufiq 78' (Persekat Tegal)

Pemain Terbaik Pertandingan: Osas Saha (Persekat Tegal)

Pekan ke-9

20 Februari 2025 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 52

Wasit: Pipin Indra Pratama

Persewar Waropen 0-0 Persiku Kudus

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

21 Februari 2025 - Stadion Letjen H. Sudirman, Bojonegoro

Penonton: 6.783

Wasit: Abdul Aziz

Persibo Bojonegoro 0-0 Gresik United FC

Kartu Merah: Otavio Dutra 90' (Persibo Bojonegoro) - Marko Ivanovic 90', Kahar Muzakkar 90+5' (Gresik United FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Ulul Arham (Gresik United FC)

Pekan ke-10

25 Februari 2025 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 65

Wasit: Hamdi

Persewar Waropen 2-6 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Daud Kararbo 45', Alfin Tuasalamony 89' (GBD) - Enzo Celestine 7', 37', 49', 81', Hadi Ardiansyah 26', Osas Saha 33'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

25 Februari 2025 - Stadion Wergu Wetan, Kudus

Penonton: 4.132

Wasit: Nyoto Nurhadi

Persiku Kudus 2-1 Persekat Tegal

Pencetak Gol: Antoni Nugroho 52', Richard Gadze 77' (pen.) - Adilson Silva 46'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Klasemen Akhir Grup K

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

Persikas Subang

8

5

1

2

8-5

16

2

Persipal FC

8

5

0

3

10-5

15

3

Persipura Jayapura (X)

8

4

2

2

18-6

14

4

Persipa Pati (D)

8

2

3

3

9-7

9

5

RANS Nusantara FC (D)

8

0

2

6

3-25

2

Aturan penentuan peringkat: (1) Poin; (2) Poin head-to-head; (3) Selisih gol head-to-head; (4) Jumlah gol head-to-head; (5) Selisih gol; (6) Jumlah gol; (7) Poin fair play; dan (8) Undian.

(X) : Playoff Degradasi - (D) : Degradasi

Hasil Pertandingan

Putaran Pertama

Pekan ke-1

20 Januari 2025 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 460

Wasit: Choirudin

Persipa Pati 1-0 Persipal FC

Pencetak Gol: Krisna Sulistia 52'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

21 Januari 2025 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 0

Wasit: Nyoto Nurhadi

Persipura Jayapura 3-0 Persikas Subang[32]

Pencetak Gol: Ramai Rumakiek 39', 44', Arody Uopdana 41'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-2

24 Januari 2025 - Stadion Gawalise, Palu

Penonton: 837

Wasit: Agung Suhanda

Persipal FC 2-0 Persipura Jayapura

Pencetak Gol: Dedi Tri Maulana 72', Rendy Saputra 78'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

25 Januari 2025 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 314

Wasit: Subro Malisi

Persikas Subang 2-0 RANS Nusantara FC[33]

Pencetak Gol: Afdal Yusra 5', Thiago Fernandes 46'

Kartu Merah: Takwir Rahman 46' (Persikas Subang)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-3

28 Januari 2025 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 425

Wasit: Choirudin

Persikas Subang 0-0 Persipa Pati

Pemain Terbaik Pertandingan: Mateo Palacios (Persipa Pati)

28 Januari 2025 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 100

Wasit: Fibay Rahmatullah

RANS Nusantara FC 1-1 Persipura Jayapura

Pencetak Gol: Ivan Veras 48' - Boaz Solossa 81'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-4

1 Februari 2025 - Stadion Gawalise, Palu

Penonton: 3.440

Wasit: Muhammad Iqballuddin

Persipal FC 0-1 Persikas Subang

Pencetak Gol: Thiago Fernandes 4'

Kartu Merah: Dolly Gultom 38' (Persipal FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

1 Februari 2025 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 1.400

Wasit: Agus Walyono

Persipa Pati 1-1 RANS Nusantara FC

Pencetak Gol: Silvio Escobar 17' - Ivan Veras 19'

Pemain Terbaik Pertandingan: Mateo Palacios (Persipa Pati)

Pekan ke-5

5 Februari 2025 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 0

Wasit: Nugroho Supriyanto

Persipura Jayapura 1-1 Persipa Pati[34]

Pencetak Gol: Boaz Solossa 90+4' - Kenta Hara 14'

Pemain Terbaik Pertandingan: Boaz Solossa (Persipura Jayapura)

5 Februari 2025 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 0

Wasit: Bangkit Sanjaya

RANS Nusantara FC 0-2 Persipal FC[35]

Pencetak Gol: Arthur Sena 75' (GBD), Risqki Utomo 83'

Pemain Terbaik Pertandingan: Risqki Utomo (Persipal FC)

Putaran Kedua

Pekan ke-6

9 Februari 2025 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 2.185

Wasit: Agus Fauzan Arifin

Persipura Jayapura 3-0 Persipal FC

Pencetak Gol: Ramai Rumakiek 14' (pen.), Reno Salampessy 17', Boaz Solossa 84'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ramai Rumakiek (Persipura Jayapura)

9 Februari 2025 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 75

Wasit: Mansyur

RANS Nusantara FC 1-3 Persikas Subang

Pencetak Gol: Muhammad Isa 52' - Usman Diarra 31', Thiago Fernandes 53', Razan Akbar 82'

Kartu Merah: Muhammad Isa 88' (RANS Nusantara FC) - Bagas Satrio 88' (Persikas Subang)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-7

13 Februari 2025 - Stadion Gawalise, Palu

Penonton: 837

Wasit: Totok Fitrianto

Persipal FC 3-0 RANS Nusantara FC

Pencetak Gol: Risqki Utomo 72', Fikri Ardiansyah 81', Mikhail Kalugin 89' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: Risqki Utomo (Persipal FC)

13 Februari 2025 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 863

Wasit: Yongky Pratama

Persipa Pati 1-2 Persipura Jayapura

Pencetak Gol: Mateo Palacios 49' (pen.) - Ramai Rumakiek 5', Arody Uopdana 56'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ramai Rumakiek (Persipura Jayapura)

Pekan ke-8

17 Februari 2025 - Stadion Gawalise, Palu

Penonton: 972

Wasit: Aidil Azmi

Persipal FC 2-0 Persipa Pati

Pencetak Gol: Azis Hutagalung 16', 39'

Pemain Terbaik Pertandingan: Azis Hutagalung (Persipal FC)

17 Februari 2025 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 607

Wasit: Axel Febrian Sinaga

Persikas Subang 1-0 Persipura Jayapura

Pencetak Gol: Henry Rivaldi 35'

Kartu Merah: Usman Diarra 80' (Persikas Subang)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-9

21 Februari 2025 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 1.753

Wasit: Choirudin

Persipura Jayapura 8-0 RANS Nusantara FC

Pencetak Gol: Reno Salampessy 8', 16'; Ramai Rumakiek 33', 69', 71', 83', 85', 90+4'

Pemain Terbaik Pertandingan: Ramai Rumakiek (Persipura Jayapura)

21 Februari 2025 - Stadion Joyokusumo, Pati

Penonton: 0

Wasit: Irul Hidayat

Persipa Pati 0-1 Persikas Subang[36]

Pencetak Gol: Henry Rivaldi 42'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Pekan ke-10

25 Februari 2025 - Stadion Persikas, Subang

Penonton: 312

Wasit: Zulfriadi

Persikas Subang 0-1 Persipal FC

Pencetak Gol: Mohammad Said 19'

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

25 Februari 2025 - Stadion Untung Suropati, Pasuruan

Penonton: 135

Wasit: Mustafa Kamal

RANS Nusantara FC 0-5 Persipa Pati

Pencetak Gol: Imam Witoyo 54', Komarodin 61', Kenta Hara 68', Silvio Escobar 80', Krisna Sulistia 85'

Pemain Terbaik Pertandingan: Krisna Sulistia (Persipa Pati)

Babak 8 Besar:

Klasemen Akhir Grup X

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

PSIM Yogyakarta (F) (P)

6

5

0

1

10-4

15

2

PSPS Pekanbaru (O)

6

3

0

3

6-5

9

3

Persiraja Banda Aceh

6

3

0

3

9-9

9

4

Deltras FC

6

1

0

5

6-13

3

Aturan penentuan peringkat: (1) Poin; (2) Poin head-to-head; (3) Selisih gol head-to-head; (4) Jumlah gol head-to-head; (5) Selisih gol; (6) Jumlah gol; (7) Poin fair play; dan (8) Undian.

(F) : Final - (P) : Promosi - (O) : Playoff Promosi

Hasil Pertandingan

Putaran Pertama

Pekan ke-1

20 Januari 2025 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 4.913

Wasit: Abdul Aziz

PSIM Yogyakarta 1-0 Deltras FC

Pencetak Gol: Rafael Rodrigues 55'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rafael Rodrigues (PSIM Yogyakarta)

20 Januari 2025 - Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh

Penonton: 7.871

Wasit: Irul Hidayat

Persiraja Banda Aceh 0-2 PSPS Pekanbaru

Pencetak Gol: Jhon Mena 54', Lerby Eliandry 65'

Pemain Terbaik Pertandingan: Lerby Eliandry (PSPS Pekanbaru)

Pekan ke-2

26 Januari 2025 - Stadion Gelora Delta, Sidoarjo

Penonton: 0

Wasit: Zetman Pangaribuan

Deltras FC 2-3 Persiraja Banda Aceh[37]

Pencetak Gol: Artur Vieira 47', Rikza Syahwali 82' - Vivi Asrizal 13', Miftahul Hamdi 33', Matheus Machado 90+2'

Gagal Penalti: Deri Corfe 63' (Persiraja Banda Aceh)

Pemain Terbaik Pertandingan: Miftahul Hamdi (Persiraja Banda Aceh)

26 Januari 2025 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 11.500

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

PSPS Pekanbaru 0-1 PSIM Yogyakarta

Pencetak Gol: Rafael Rodrigues 84'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rafael Rodrigues (PSIM Yogyakarta)

Pekan ke-3

31 Januari 2025 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 7.033

Wasit: Yoko Supriyanto

PSIM Yogyakarta 2-0 Persiraja Banda Aceh

Pencetak Gol: Rafael Rodrigues 48', 76'

Pemain Terbaik Pertandingan: Harlan Suardi (PSIM Yogyakarta)

31 Januari 2025 - Stadion Gelora Delta, Sidoarjo

Penonton: 0

Wasit: Clifford Daypuyat (Filipina)

Deltras FC 2-0 PSPS Pekanbaru[38]

Pencetak Gol: Sekou Sylla 87', Dwiki Mardiyanto 90+3'

Pemain Terbaik Pertandingan: Panggih Prio (Deltras FC)

Putaran Kedua

Pekan ke-4

6 Februari 2025 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 8.500

Wasit: Zulfriadi

PSPS Pekanbaru 2-0 Deltras FC

Pencetak Gol: Jhon Mena 60' (pen.), Noriki Akada 83'

Kartu Merah: Jhon Mena 90+4' (PSPS Pekanbaru) - Marsel Usemahu 90+4' (Deltras FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Noriki Akada (PSPS Pekanbaru)

7 Februari 2025 - Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh

Penonton: 7.430

Wasit: Naufal Adya Fairuski

Persiraja Banda Aceh 2-1 PSIM Yogyakarta

Pencetak Gol: Deri Corfe 19', Miftahul Hamdi 33' - Sugiyanto Rohman 11'

Pemain Terbaik Pertandingan: Muhammad Fayrushi (Persiraja Banda Aceh)

Pekan ke-5

11 Februari 2025 - Stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru

Penonton: 15.835

Wasit: Amri Nurhadi

PSPS Pekanbaru 1-0 Persiraja Banda Aceh

Pencetak Gol: Noriki Akada 73'

Kartu Merah: Erlangga Setyo 86' (PSPS Pekanbaru)

Pemain Terbaik Pertandingan: Noriki Akada (PSPS Pekanbaru)

12 Februari 2025 - Stadion Gelora Delta, Sidoarjo

Penonton: 0

Wasit: Heru Cahyono

Deltras FC 1-3 PSIM Yogyakarta[39]

Pencetak Gol: Emerson Carioca 27' - Sunni Hizbullah 71', Rafael Rodrigues 82' (pen.), 88'

Pemain Terbaik Pertandingan: -

Pekan ke-6

17 Februari 2025 - Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh

Penonton: 579

Wasit: Asep Yandis

Persiraja Banda Aceh 4-1 Deltras FC

Pencetak Gol: Fadilla Akbar 19', Deri Corfe 29', 45+2' (pen.), Mohammad Arjun 90+3' - Dwiki Mardiyanto 80'

Pemain Terbaik Pertandingan: Deri Corfe (Persiraja Banda Aceh)

17 Februari 2025 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 11.012

Wasit: Erfan Efendi

PSIM Yogyakarta 2-1 PSPS Pekanbaru

Pencetak Gol: Rafael Rodrigues 11' (pen.), Roken Tampubolon 87' - Ilham Fathoni 36'

Kartu Merah: Iman Fathurahman 31' (PSPS Pekanbaru)

Pemain Terbaik Pertandingan: Roken Tampubolon (PSIM Yogyakarta)

Klasemen Akhir Grup Y

Pos

Tim

M

M

S

K

SG

P

1

Bhayangkara Presisi FC (F) (P)

6

2

3

1

7-4

9

2

Persijap Jepara (O)

6

2

3

1

8-7

9

3

PSKC Cimahi

6

2

2

2

8-10

8

4

Persela Lamongan

6

0

4

2

5-7

4

Aturan penentuan peringkat: (1) Poin; (2) Poin head-to-head; (3) Selisih gol head-to-head; (4) Jumlah gol head-to-head; (5) Selisih gol; (6) Jumlah gol; (7) Poin fair play; dan (8) Undian.

(F) : Final - (P) : Promosi - (O) : Playoff Promosi

Hasil Pertandingan

Putaran Pertama

Pekan ke-1

21 Januari 2025 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 1.059

Wasit: Roberto Putra

Bhayangkara Presisi FC 3-0 Persijap Jepara

Pencetak Gol: Dendy Sulistyawan 12', Raheem Nugraha 66', Sani Rizki 79'

Kartu Merah: Leo Lelis 39' (Persijap Jepara)

Pemain Terbaik Pertandingan: Dendy Sulistyawan (Bhayangkara Presisi FC)

21 Januari 2025 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 4.885

Wasit: Yoko Supriyanto

Persela Lamongan 1-1 PSKC Cimahi

Pencetak Gol: Ezechiel Ndouasel 20' - Adlin Cahya 57'

Kartu Merah: Hambali Tholib 71' (PSKC Cimahi)

Pemain Terbaik Pertandingan: Adlin Cahya (PSKC Cimahi)

Pekan ke-2

27 Januari 2025 - Stadion Si Jalak Harupat, Bandung

Penonton: 487

Wasit: Harmoko

PSKC Cimahi 0-1 Bhayangkara Presisi FC

Pencetak Gol: Ilija Spasojevic 39'

Kartu Merah: Muhammad Hargianto 78' (Bhayangkara Presisi FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Ilija Spasojevic (Bhayangkara Presisi FC)

27 Januari 2025 - Stadion Gelora Bumi Kartini, Jepara

Penonton: 8.154

Wasit: Nugroho Supriyanto

Persijap Jepara 0-0 Persela Lamongan

Pemain Terbaik Pertandingan: Hasyim Kipuw (Persela Lamongan)

Pekan ke-3

1 Februari 2025 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 6.538

Wasit: Irfan Wahyu Wijanarko

Persela Lamongan 1-1 Bhayangkara Presisi FC

Pencetak Gol: Yoga Adiatama 34' - Dendy Sulistyawan 42'

Pemain Terbaik Pertandingan: Felipe Ryan (Bhayangkara Presisi FC)

1 Februari 2025 - Stadion Si Jalak Harupat, Bandung

Penonton: 204

Wasit: Louis Ridho

PSKC Cimahi 3-3 Persijap Jepara

Pencetak Gol: Ichsan Kurniawan 12', Chencho Gyeltshen 34', Joao Rodríguez 39' - Rendi Saepul 45+1', Indra Arya 45+2', 82'

Pemain Terbaik Pertandingan: Indra Arya (Persijap Jepara)

Putaran Kedua

Pekan ke-4

7 Februari 2025 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 2.498

Wasit: Clifford Daypuyat (Filipina)

Bhayangkara Presisi FC 2-2 Persela Lamongan

Pencetak Gol: Leo Silva 15', Dendy Sulistyawan 20' - Kim Do-hyun 38', Rayhan Utina 40'

Pemain Terbaik Pertandingan: Rayhan Utina (Persela Lamongan)

7 Februari 2025 - Stadion Gelora Bumi Kartini, Jepara

Penonton: 8.520

Wasit: Amri Nurhadi

Persijap Jepara 4-1 PSKC Cimahi

Pencetak Gol: Fikron Afriyanto 13', Rosalvo Candido 42', 48', 78' - Joao Rodriguez 56'

Kartu Merah: Mukhammadali Tursunov 71', Suhandi 87' (PSKC Cimahi)

Pemain Terbaik Pertandingan: Rosalvo Candido (PSKC Cimahi)

Pekan ke-5

12 Februari 2025 - Stadion Si Jalak Harupat, Bandung

Penonton: 231

Wasit: Zetman Pangaribuan

PSKC Cimahi 2-1 Persela Lamongan

Pencetak Gol: Chencho Gyeltshen 18', Hambali Tholib 64' - Ezechiel Ndouasel 38'

Kartu Merah: Rayhan Utina 61' (Persela Lamongan)

Pemain Terbaik Pertandingan: Chencho Gyeltshen (PSKC Cimahi)

12 Februari 2025 - Stadion Gelora Bumi Kartini, Jepara

Penonton: 8.340

Wasit: Yoko Supriyanto

Persijap Jepara 0-0 Bhayangkara Presisi FC

Kartu Merah: T.M. Ichsan 84' (Bhayangkara Presisi FC)

Pemain Terbaik Pertandingan: Leo Silva (Bhayangkara Presisi FC)

Pekan ke-6

18 Februari 2025 - Stadion Pakansari, Bogor

Penonton: 1.585

Wasit: Dika Rahmat Hidayat

Bhayangkara Presisi FC 0-1 PSKC Cimahi

Pencetak Gol: Agus Nova 45+3'

Pemain Terbaik Pertandingan: Agus Nova (PSKC Cimahi)

18 Februari 2025 - Stadion Tuban Sport Center, Tuban

Penonton: 7.993

Wasit: Bangkit Sanjaya

Persela Lamongan 0-1 Persijap Jepara

Pencetak Gol: Rosalvo Candido 37'

Kartu Merah: Bima Koto 19' (Persela Lamongan)

Pemain Terbaik Pertandingan: Rakhmatsho Rakhmatzoda (Persijap Jepara)

Babak Playoff Promosi dan Degradasi:

Playoff Degradasi

28 Februari 2025 - Stadion Mandala, Jayapura

Penonton: 4.355

Wasit: Naufal Adya Fairuski

Persipura Jayapura 2-1 Persibo Bojonegoro

Pencetak Gol: Ramai Rumakiek 38', Boaz Solossa 90' (pen.) - Osas Saha 70' (pen.)

Pemain Terbaik Pertandingan: (tidak diumumkan)

Playoff Promosi

25 Februari 2025 - Stadion Gelora Bumi Kartini, Jepara

Penonton: 8.320

Wasit: Clarence Leow

Persijap Jepara 1-0 PSPS Pekanbaru

Pencetak Gol: Leo Lelis 85'

Pemain Terbaik Pertandingan: Leo Lelis (Persijap Jepara)

Babak Final:

26 Februari 2025 - Stadion Mandala Krida, Yogyakarta

Penonton: 15.586

Wasit: Rio Permana Putra

PSIM Yogyakarta 2-1 Bhayangkara Presisi FC (p.w.)

Pencetak Gol: Rafael Rodrigues 9', Roken Tampubolon 90+6' - Felipe Ryan 71'

Pemain Terbaik Pertandingan: Roken Tampubolon (PSIM Yogyakarta)

Penghargaan:

Penghargaan Bulanan

September 2024

Pemain Terbaik: 🇮🇩 Fikron Afriyanto (Persijap Jepara)

Pemain Muda Terbaik: 🇮🇩 Muhammad Fariz (PSIM Yogyakarta)

Pelatih Terbaik: 🇮🇩 Regi Yonathan (Persibo Bojonegoro)

Pencetak Gol Terbaik: 🇲🇱 Makan Konate (Persikabo 1973)

Oktober 2024

Pemain Terbaik: 🇦🇫 Omid Popalzay (PSPS Pekanbaru)

Pemain Muda Terbaik: 🇮🇩 Arlyansyah Abdulmanan (PSIM Yogyakarta)

Pelatih Terbaik: 🇮🇩 Hanim Sugiarto (Bhayangkara Presisi FC)

Pencetak Gol Terbaik: 🇮🇩 Ari Maring (FC Bekasi City)

November 2024

Pemain Terbaik: 🇹🇩 Ezechiel N'Douassel (Persela Lamongan)

Pemain Muda Terbaik: 🇮🇩 Frengky Missa (Bhayangkara Presisi FC)

Pelatih Terbaik: 🇮🇩 Ricardo Salampessy (Persipura Jayapura)

Pencetak Gol Terbaik: 🇮🇩 Arsan Makarin (PSPS Riau)

Desember 2024

Pemain Terbaik: 🇬🇧 Deri Corfe (Persiraja Banda Aceh)

Pemain Muda Terbaik: 🇮🇩 Arlyansyah Abdulmanan (PSIM Yogyakarta)

Pelatih Terbaik: 🇮🇩 Zulkifli Syukur (Persela Lamongan)

Pencetak Gol Terbaik: 🇧🇷 Rafael Rodrigues (PSIM Yogyakarta)

Januari 2025

Pemain Terbaik: 🇧🇷 Rafael Rodrigues (PSIM Yogyakarta)

Pemain Muda Terbaik: 🇮🇩 Frengky Missa (Bhayangkara Presisi FC)

Pelatih Terbaik: 🇮🇩 Erwan Hendrawanto (PSIM Yogyakarta)

Pencetak Gol Terbaik: 🇮🇩 Dendy Sulistyawan (Bhayangkara Presisi FC)

Penghargaan Utama

Pemain Terbaik

🇧🇷 Rafael Rodrigues (PSIM Yogyakarta)

Top Skor

🇮🇩 Ramai Rumakiek (Persipura Jayapura) - 22 Gol

Tim Fair Play

Persijap Jepara

Hasil Akhir:

Tim Promosi

PSIM Yogyakarta 🏆

Bhayangkara Presisi FC 🥈

Persijap Jepara 🥉

 

Tim Degradasi

Persibo Bojonegoro

Gresik United FC

Persipa Pati

Dejan FC

Nusantara United FC

Persikota Tangerang

Persewar Waropen

RANS Nusantara FC

Persikabo 1973

Juara:

🏆 PSIM Yogyakarta

Skuad Juara PSIM Yogyakarta 2024-2025

Pelatih: 🇮🇩 Erwan Hendrawanto

Pos

No.

Nama Pemain

GK

26

🇮🇩 Harlan Suardi

GK

25

🇮🇩 Riki Pambudi

GK

47

🇮🇩 Khairul Fikri

DF

3

🇯🇵 Yusaku Yamadera

DF

14

🇮🇩 Rendra Teddy (K)

DF

6

🇮🇩 Sunni Hizbullah

DF

5

🇮🇩 Asyraq Gufron

DF

23

🇮🇩 Samuel Simanjuntak

DF

74

🇮🇩 Edgard Amping

DF

22

🇮🇩 Lucky Oktavianto

DF

13

🇮🇩 Muhammad Fariz

MF

21

🇮🇩 Adittia Gigis

MF

16

🇮🇩 Muammar Khadafi

MF

-

🇮🇩 Frezy Al Hudaifi

MF

19

🇮🇩 Figo Dennis

MF

29

🇮🇩 Rio Hardiawan

MF

7

🇮🇩 Ghulam Fatkur

MF

10

🇦🇫 Omid Popalzay

MF

11

🇮🇩 Yudha Alkanza

MF

8

🇮🇩 Savio Sheva

MF

31

🇮🇩 Pramoedya Putra

MF

-

🇧🇷 Pedrinho

MF

57

🇮🇩 Tegar Islami

FW

18

🇮🇩 Saldi

FW

24

🇮🇩 Arya Gerryan

FW

20

🇮🇩 Arlyansyah Abdulmanan

FW

54

🇮🇩 Roken Tampubolon

FW

27

🇮🇩 Sugiyanto Rohman

FW

91

🇧🇷 Rafael Rodrigues

FW

88

🇮🇩 Irvan Mofu

FW

9

🇮🇩 Ousmane Camara

FW

15

🇮🇩 Fajar Akhmad

 


[1] Persipal menghapus nama "Babel United" dari nama resminya dan menggunakan nama Persipal FC, setelah sebelumnya mengakuisisi Muba Babel United FC untuk berkompetisi pada musim 2022-2023. Perubahan nama ini disahkan melalui Kongres PSSI pada 10 Juni 2024.

[2] PSPS Riau berganti nama menjadi PSPS Pekanbaru dan mulai digunakan dalam kompetisi Liga 2 2024-2025. Perubahan nama ini dilakukan untuk mengembalikan identitas historis klub sesuai dengan nama asalnya sejak berdiri, serta telah disahkan melalui Kongres PSSI pada 10 Juni 2024.

[3] Pertandingan antara Persikabo 1973 dan Persiraja Banda Aceh pada 15 September 2024 di Stadion Pakansari, Bogor, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton.

[4] Pertandingan antara Persiraja Banda Aceh dan Sriwijaya FC pada 24 September 2024 di Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Persiraja Banda Aceh dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa larangan menggelar satu laga kandang dan denda Rp. 10.000.000,- setelah pertandingan melawan Malut United FC pada 5 Maret 2024 di Stadion Langsa, Langsa, yang sempat ricuh akibat protes suporter terhadap keputusan wasit yang tidak memberikan penalti pada injury time sehingga suporter turun ke lapangan dan menimbulkan gangguan keamanan.

[5] Pertandingan antara Persiraja Banda Aceh dan PSMS Medan pada 26 Oktober 2024 di Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Persiraja Banda Aceh dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa larangan penonton selama empat pertandingan kandang dan denda Rp. 10.000.000,- akibat insiden pelemparan botol ke lapangan oleh oknum suporter pada laga melawan PSPS Pekanbaru tanggal 13 Oktober 2024 di Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh, sebelum akhirnya melalui proses banding sanksi tersebut dikurangi menjadi dua pertandingan kandang tanpa penonton.

[6] Pertandingan antara PSMS Medan dan PSKC Cimahi pada 9 November 2024 di Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton. PSMS Medan dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa larangan penonton selama dua pertandingan kandang dan denda Rp. 10.000.000,- akibat insiden pelemparan botol ke lapangan dan tindakan kekerasan kepada perangkat pertandingan oleh oknum suporter pada laga melawan PSPS Pekanbaru tanggal 19 Oktober 2024 di Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang.

[7] Pertandingan antara Persikabo 1973 dan PSPS Pekanbaru pada 10 November 2024 di Stadion Kera Sakti, Tangerang Selatan, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton.

[8] Pertandingan antara PSMS Medan dan Persikota Tangerang pada 15 November 2024 di Stadion Baharuddin Siregar, Deli Serdang, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena PSMS Medan masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk dua laga kandang.

[9] Pertandingan antara Persiraja Banda Aceh dan Persikabo 1973 pada 16 November 2024 di Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Persiraja Banda Aceh masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk dua laga kandang.

[10] Pertandingan antara Adhyaksa FC dan Persipa Pati pada 13 Oktober 2024 di Stadion Kebo Giro, Boyolali, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton.

[11] Pertandingan antara Persekat Tegal dan Adhyaksa FC pada 20 Oktober 2024 di Stadion Tri Sanja, Tegal, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Persekat Tegal dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa larangan penonton selama empat pertandingan kandang dan denda Rp. 10.000.000,- akibat insiden pelemparan botol serta masuknya sejumlah suporter ke dalam lapangan pada laga melawan Nusantara United FC tanggal 13 Oktober 2024 di Stadion Tri Sanja, Tegal.

[12] Pertandingan antara Adhyaksa FC dan Persijap Jepara pada 26 Oktober 2024 di Stadion Sriwedari, Surakarta, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton.

[13] Pertandingan antara Persekat Tegal dan Persijap Jepara pada 9 November 2024 di Stadion Tri Sanja, Tegal, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Persekat Tegal masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk empat laga kandang.

[14] Pertandingan antara Persekat Tegal dan Persikas Subang pada 1 Desember 2024 di Stadion Tri Sanja, Tegal, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Persekat Tegal masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk empat laga kandang.

[15] Pertandingan antara Persijap Jepara dan PSIM Yogyakarta pada 7 Desember 2024 di Stadion Kebo Giro, Boyolali, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Persijap Jepara dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa larangan penonton selama satu pertandingan kandang dan denda Rp. 12.500.000,- akibat insiden kerusuhan suporter pada laga melawan Persipa Pati yang berlangsung 1 Desember 2024 di Stadion Joyokusumo, Pati, di mana banyak suporter tidak bertiket memaksa masuk ke stadion, melakukan pelemparan, serta menyebabkan perusakan di area luar stadion.

[16] Pertandingan antara Persekat Tegal dan Persiku Kudus pada 15 Desember 2024 di Stadion Tri Sanja, Tegal, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Persekat Tegal masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk empat laga kandang.

[17] Persewar Waropen dikurangi 9 poin oleh Komdis PSSI karena tidak hadir dalam pertandingan melawan Persela Lamongan pada 1 Desember 2024 di Stadion Tuban Sport Center, Tuban.

[18] Pertandingan antara Deltras FC dan Persewar Waropen pada 6 Oktober 2024 di Stadion Brawijaya, Kediri, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Keputusan ini diambil oleh manajemen Deltras FC sebagai buntut dari kericuhan suporter dalam pertandingan kandang sebelumnya melawan Persipal FC pada 20 September 2024 di Stadion Brawijaya, Kediri.

[19] Pertandingan antara Deltras FC dan Persipura Jayapura pada 11 Oktober 2024 di Stadion Brawijaya, Kediri, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton.

[20] Pertandingan antara Persela Lamongan dan Gresik United FC pada 10 November 2024 di Stadion Tuban Sport Center, Tuban, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Persela Lamongan dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa larangan penonton selama empat pertandingan kandang dan denda Rp. 10.000.000,- akibat insiden suporter pada laga melawan RANS Nusantara FC tanggal 7 Oktober 2024, di Stadion Tuban Sport Center, Tuban, yang mencakup aksi pelemparan, penyerangan, dan penganiayaan terhadap perangkat pertandingan, sebelum akhirnya melalui proses banding sanksi tersebut dikurangi menjadi dua pertandingan kandang tanpa penonton.

[21] Pertandingan antara RANS Nusantara FC dan Gresik United FC pada 1 Desember 2024 di Stadion Untung Suropati, Pasuruan, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton.

[22] Pertandingan antara Persela Lamongan dan Persewar Waropen pada 1 Desember 2024 di Stadion Tuban Sport Center, Tuban, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena PSS Sleman masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk dua laga kandang, namun laga ini tidak dapat dimainkan karena Persewar Waropen tidak hadir di lapangan hingga batas waktu yang ditentukan oleh perangkat pertandingan, sehingga Komdis PSSI menetapkan Persewar Waropen kalah walkover (WO) 0-3 sekaligus menjatuhkan sanksi pengurangan sembilan poin.

[23] Pertandingan antara Persewar Waropen dan Deltras FC pada 15 Desember 2024 di Stadion Mandala, Jayapura, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Persewar Waropen dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa larangan penonton selama empat pertandingan kandang dan denda Rp. 10.000.000,- karena dianggap gagal menjaga keamanan dan kenyamanan tim tamu pada laga melawan Persipal FC tanggal 13 November 2024, di Stadion Mandala, Jayapura, dimana terjadi pengejaran dan pemukulan terhadap pemain Persipal FC yang melibatkan panitia pelaksana pertandingan.

[24] Pertandingan antara Persewar Waropen dan Gresik United FC pada 21 Desember 2024 di Stadion Mandala, Jayapura, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Persewar Waropen masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk empat laga kandang.

[25] Pertandingan antara Persewar Waropen dan Persipura Jayapura pada 4 Januari 2025 di Stadion Mandala, Jayapura, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Persewar Waropen masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk empat laga kandang.

[26] Pertandingan antara Deltras FC dan Persibo Bojonegoro pada 11 Januari 2025 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, berakhir tidak normal. Pada menit-menit akhir, Persibo Bojonegoro berhasil menyamakan kedudukan melalui gol Amir Hamzah, namun gol tersebut memicu protes keras dari para pemain Deltras FC yang menganggap telah terjadi pelanggaran sebelum gol tercipta. Situasi kemudian berkembang menjadi kericuhan besar yang melibatkan pemain, suporter dan ofisial pertandingan, sehingga pertandingan tidak dapat dilanjutkan. Kerusuhan tersebut juga menyebabkan beberapa pemain Persibo Bojonegoro mengalami luka serius. Dalam perkembangannya, Komdis PSSI menganulir gol Persibo Bojonegoro, meskipun keputusan tersebut dinilai problematis karena gol telah disahkan oleh wasit. Komdis PSSI kemudian memutuskan pertandingan dilanjutkan tanpa penonton di tempat netral, yakni pada 18 Januari 2025 di Stadion Sasana Krida Akademi Angkatan Udara, Sleman. Namun, pada hari pelaksanaan laga lanjutan, Persibo Bojonegoro melakukan aksi protes dengan menolak bertanding. Saat pemain Deltras FC memasuki lapangan, para pemain Persibo Bojonegoro hanya berdiri di pinggir lapangan sambil mengenakan kaos putih bertuliskan #JusticeForSepakbolaIndonesia. Akibat tidak adanya kesiapan salah satu tim untuk bertanding, wasit menghentikan pertandingan. Akibat kejadian tersebut, Komdis PSSI awalnya menjatuhkan sanksi berupa kekalahan walkover (WO) 0-3 serta pengurangan sembilan poin kepada Persibo Bojonegoro. Persibo Bojonegoro kemudian mengajukan banding, yang ditolak Komdis PSSI, namun akhirnya pengurangan sembilan poin dibatalkan dengan alasan faktor keselamatan manusia sebagaimana tertuang dalam Regulasi Kompetisi Liga 2 2024-2025, sehingga sanksi yang berlaku hanya kekalahan WO 0-3 tanpa pengurangan poin tambahan.

[27] Pertandingan antara Persikota Tangerang dan PSMS Medan pada 24 Januari 2025 di Stadion Benteng Reborn, Tangerang, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Persikota Tangerang dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa larangan penonton selama empat pertandingan kandang karena insiden kericuhan suporter pada laga melawan PSKC Cimahi tanggal 5 Januari 2025 di Stadion Benteng Reborn, Tangerang. Kericuhan terjadi usai Persikota Tangerang kalah 0-1, di mana sejumlah suporter memasuki lapangan, melakukan provokasi, serta pengejaran dan pemukulan terhadap beberapa pihak.

[28] Pertandingan antara Persikota Tangerang dan Sriwijaya FC pada 30 Januari 2025 di Stadion Benteng Reborn, Tangerang, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Persikota Tangerang masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk empat laga kandang.

[29] Pertandingan antara Persikota Tangerang Nusantara United FC pada 10 Februari 2025 di Stadion Benteng Reborn, Tangerang, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Persikota Tangerang masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk empat laga kandang.

[30] Pertandingan antara Adhyaksa Farmel FC dan Dejan FC pada 15 Februari 2025 di Stadion Sriwedari, Surakarta, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton.

[31] Pertandingan antara Persewar Waropen dan Persekat Tegal pada 24 Januari 2025 di Stadion Mandala, Jayapura, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Persewar Waropen masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk empat laga kandang.

[32] Pertandingan antara Persipura Jayapura dan Persikas Subang pada 21 Januari 2025 di Stadion Mandala, Jayapura, dilaksanakan secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Persipura Jayapura dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa larangan penonton selama dua pertandingan kandang dan denda Rp. 10.000.000,- karena dianggap gagal menjaga keamanan dan kenyamanan pada laga melawan Deltras FC tanggal 20 Desember 2024, di Stadion Mandala, Jayapura, dimana terjadi pemukulan kepada perangkat pertandingan serta terjadi pelemparan botol air mineral dan pelemparan kursi yang menyebabkan korban luka.

[33] Pertandingan antara Persikas Subang dan RANS Nusantara FC semula dijadwalkan berlangsung pada 24 Januari 2025 di Stadion Persikas, Subang. Namun, hujan deras yang mengguyur lokasi pertandingan menyebabkan lapangan tergenang air sehingga laga tidak memungkinkan untuk dimainkan. Setelah dilakukan penundaan selama dua kali 30 menit disertai berbagai upaya untuk mengatasi kondisi lapangan, genangan air masih belum surut. Dengan demikian, pertandingan diputuskan untuk ditunda dan dijadwalkan ulang pada keesokan harinya, 25 Januari 2025, di Stadion Persikas, Subang.

[34] Pertandingan antara Persipura Jayapura dan Persipa Pati pada 5 Februari 2025 di Stadion Mandala, Jayapura, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Persipura Jayapura masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk dua laga kandang.

[35] Pertandingan antara RANS Nusantara FC dan Persipal FC pada 5 Februari 2025 di Stadion Untung Suropati, Pasuruan, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton.

[36] Pertandingan antara Persipa Pati dan Persikas Subang pada 21 Februari 2025 di Stadion Joyokusumo, Pati, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Persipa Pati dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa larangan penonton selama dua pertandingan kandang dan denda Rp. 25.000.000,- karena dianggap gagal menjaga keamanan dan kenyamanan pada laga melawan Persipura Jayapura tanggal 13 Februari 2025, di Stadion Joyokusumo, Pati, dimana terdapat penonton Persipa Pati memasuki area lapangan pertandingan, melakukan perusakan aboard dan bench ofisial serta melakukan pelemparan botol mineral.

[37] Pertandingan antara Deltras FC dan Persiraja Banda Aceh pada 26 Januari 2025 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton. Deltras FC dijatuhi sanksi oleh Komite Disiplin (Komdis) PSSI berupa larangan kehadiran penonton selama tiga pertandingan kandang dan denda sebesar Rp125.000.000,- sebagai dampak kerusuhan pada laga melawan Persibo Bojonegoro pada 11 Januari 2025 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, yang melibatkan pemain, suporter, dan ofisial pertandingan sehingga laga tidak dapat dilanjutkan serta mengakibatkan beberapa pemain Persibo Bojonegoro mengalami luka serius; dalam perkembangannya, PT Liga Indonesia Baru (LIB) memutuskan sisa dua menit pertandingan tersebut dilanjutkan pada 18 Januari 2025 di Stadion Sasana Krida Akademi Angkatan Udara, Sleman, namun Persibo Bojonegoro memilih melakukan walk-out pada sisa pertandingan tersebut.

[38] Pertandingan antara Deltras FC dan PSPS Pekanbaru pada 31 Januari 2025 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Deltras FC masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk tiga laga kandang.

[39] Pertandingan antara Deltras FC dan PSIM Yogyakarta pada 12 Februari 2025 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, digelar secara tertutup tanpa kehadiran penonton karena Deltras FC masih menjalani sanksi dari Komdis PSSI berupa larangan penonton untuk tiga laga kandang.

Arsip disusun oleh Supriyanto.

Kompilasi Musim 2024-2025

Kompetisi Kasta Kedua

Back To Top